Suara.com - Interaksi Desy Ratnasari dengan Ruben Onsu santer dijadikan tandingan ketika berhubungan dengan King Nassar pada 2022 lalu. Pasalnya, mimik muka maupun gestur sang artis dianggap berbeda 180 derajat.
Ketika masih berhubungan dengan King Nassar, Desy Ratnasari kerap menunjukan gestur penolakan. Dia mengaku tidak bisa merasakan intensi sang penyanyi untuk berhubungan serius.
"Kalau memang menurut Allah dia, dia pasti akan maju terus. Begitu juga saya, akan didekatkan. Sekarang ini saya tidak melihat dia akan mendekat atau tidak. Jadi, saya juga bingung ngelihatnya gitu," ujar Desy.
Berbeda saat dengan King Nassar, Desy Ratnasari menunjukan gestur terbuka kepada Ruben Onsu. Selain kerap melempar rayuan, dia juga mengapresiasi sikap gentle eks suami Sarwendah.
"Pekerja keras, bertanggung jawab sama keluarga, punya jiwa enterpreneur. Artinya bisa mengelola keuangannya, tidak hanya untuk masa kini tapi juga jangka panjang," ucap Desy.
Topik soal perbedaan sikap Desy kepada King Nassar dan Ruben Onsu ini bermula dari akun TikTok @resta_eraw. Menurutnya, Desy memiliki perbedaan sikap karena latar belakang pendidikannya yang mentereng.
"Lulusan psikologi. Tentu sangat mudah bagi Desy Ratnasari Memandang dengan dalam terhadap calon pasangan hidup," tulis akun @resta_eraw.
Dikutip dari laman PDDikti pada Kamis (23/1/2025), Desy tercatat pernah berkuliah tingkat sarjana di Universitas Atmajaya dengan program studi Psikologi Anak.
Sementara untuk tingkat pasca sarjana alias magister, Desy mengampu di Universitas Indonesia. Dia mengambil program studi Psikologi Sumber Daya Manusia.
Baca Juga: Mau Ikut Umrah Bareng Ivan Gunawan Tahun Depan, Ruben Onsu Fix Pindah Agama ke Islam?
Pada usianya yang menginjak 50 tahun di tahun 2023 lalu, Desy berhasil mendapat gelar Doktor Psikologi di Universitas Atmajaya.
Berita Terkait
-
Apa Agama Asli Ruben Onsu? Ternyata Masih Punya Darah Keturunan Arab
-
Dikabarkan Dekat, Ruben Onsu Rela Temani Desy Ratnasari dan Nasywa Belanja Seharian Penuh
-
Pendidikan Nasywa Anak Desy Ratnasari, Keakrabannya dengan Ruben Onsu Disorot
-
Dekat dengan Ruben Onsu, Wajah Desy Ratnasari Dibanding-bandingkan dengan Sarwendah
-
Mau Ikut Umrah Bareng Ivan Gunawan Tahun Depan, Ruben Onsu Fix Pindah Agama ke Islam?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement