Suara.com - Penyanyi asal Korea Selatan, Jisoo BLACKPINK resmi teken kontrak dengan label musik ternama, Warner Records.
Hal ini disampaikan langsung oleh Warner Records dalam postingannya di X pada Rabu (29/1/2025).
“Kami sangat gembira menyambut penyanyi superstar Korea, aktris dan anggota grup pembuat sejarah BLACKPINK, JISOO ke dalam keluarga Warner Records,” tulisnya sebagai caption.
Bergabungnya Jisoo BLACKPINK ini ditandai dengan perilisan mini album solo teranyar sang idol yang bertajuk AMORTAGE.
Rencananya, karya tersebut akan diluncurkan secara resmi pada 14 Februari mendatang.
Melansir dari Soompi, Jisoo BLACKPINK sendiri sudah meluapkan kebahagiannya bisa bergabung dengan label musik tersebut. Dia mengaku sangat bersemangat.
“Saya bersemangat dengan era baru ini dan kelanjutan perjalanan musik saya,” kata Jisoo BLACKPINK.
Pemain Snowdrop ini berharap lewat kerjasama ini, karya musiknya bisa semakin dinikmati oleh banyak orang.
“Saya merasa baru saja memulai dan saya ingin mengucapkan terima kasih kepada BLINK (sebutan fans BLACKPINK) atas semua cinta dan dukungan mereka,” tutur Jisoo BLACKPINK.
Baca Juga: Doyan Makan Sate, Key SHINee Kepo Cara Masaknya: Rahasianya Apa Sih?
“Ini hanyalah permulaan dan saya sangat bersemangat untuk memulai momen ini bersama Warner Records,” imbuhnya lagi.
Seperti diketahui, rekan Jennie ini sebelumnya sukses dengan single solonya berjudul, Flower.
Berita Terkait
-
Tahu Beratnya Terjun di Industri K-Pop, BIBI Sempat Tak Setuju Nakyoung tripleS Jadi Idol
-
Curhat Nana eks After School Usai Hapus Tato di Tubuh: Ini Menyakitkan
-
Jay B GOT7 Bersiap Gelar Konser Solo di Jakarta, Catat Tanggalnya!
-
Luapan Rasa Bersalah T.O.P Soal Bigbang
-
Resmi! Paul Kim Umumkan Tanggal Konser Tunggal di Jakarta
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Momen Haru Wendy Walters di Pemakaman Lula Lahfah, Unggah Foto Kenangan di IG
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV