Suara.com - Unggahan terbaru dibagikan oleh Sunan Kalijaga. Sang pengacara mendadak memperlihatkan kebersamaan dengan dokter Oky Pratama.
Mulanya, tidak ada keterangan caption yang jelas di sana. Hanya ada video yang memperlihatkan baik Sunan Kalijaga maupun dokter Oky Pratama mengenakan atasan putih.
Kemudian dua pria ini duduk sembari menanda tangani berkas yang sama.
Ketika ditilik lebih lanjut oleh Suara.com pada Jumat (7/3/2025), Sunan Kalijaga ternyata memberikan keterangan di kolom komentar. Meski singkat, kalimat tersebut seolah menjelaskan semuanya.
Dijelaskan bila memang benar bahwa Sunan Kalijaga kini bekerja sama dengan dokter Oky Pratama. Tepatnya, dokter Oky menunjuk Sunan Kalijaga sebagai kuasa hukumnya.
"@dr.okypratamaa menunjuk saya sebagai kuasa hukum," tulis Sunan Kalijaga.
Hanya saja, belum diketahui tujuan dari keputusan yang diambil oleh dokter Oky Pratama. Apakah Sunan Kalijaga diperuntukkan dirinya sendiri atau sekaligus sang sahabat, Nikita Mirzani.
Sementara itu, Sunan Kalijaga telah disibukkan dengan beragam komentar yang ditinggalkan. Hanya sedikit komentar bagus yang ditemukan.
Sebagian besar komentar justru mempertaruhkan citra dari Sunan Kalijaga sebagai seorang pengacara. Banyak warganet yang dibuat kecewa usai dirinya memilih membela dokter Oky Pratama.
Baca Juga: Sosok Melvina Husyanti: Owner Daviena Skincare Diduga Diperas Nikita Mirzani dan Oky Pratama
Pasalnya, dokter Oky diduga menjadi biang di balik dugaan pemerasan yang dilakukan oleh Nikita Mirzani. Bukan kepada dokter Reza Gladys, melainkan owner skincare yang lain.
"Waduh, Pak Sunan. Kok bisa lho. Hati-hati ya, Pak," warganet mulai mengingatkan.
"Salah bela orang," sambung yang lain.
"Aduh jadi ngeri, Pak Sunan hati-hati jangan sampai karena uang jadi bela orang yang salah," warganet berkomentar.
"Kecewa banget sama Pak Sunan, kenapa yah harus belain dalang pemerasan. Sedih," timpal warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Arahkan Owner Skincare Tutup Mulut Nikita Mirzani, Ngerinya Ucapan dr Oky Pratama: Orang Apa Tuhan
-
Selain Nikita Mirzani, 2 Dokter Terancam Jadi Tersangka Kasus Reza Gladys!
-
Sama-sama Enggan Jenguk Nikita Mirzani, Intip Sikap Oky Pratama dan Dokter Detektif
-
Kronologi Nikita Mirzani Minta Uang Tutup Mulut Rp15 Miliar, Barang Bukti Tersebar
-
Nikita Mirzani Ditahan, Dokter Oky Pratama Diduga Kebingungan Cari Bekingan: Gak Bisa Tidur Nyenyak
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong