Suara.com - Sosok Reni Effendi turut disorot imbas keputusan suami, Dokter Richard Lee untuk menjadi seorang mualaf.
Reni Effendi disanjung karena tak menghalangi suami untuk menjadi mualaf. Meski kini dirinya dan dr Richard Lee berbeda keyakinan.
Ada kabar bila Reni Effendi juga berpindah agama. Bukan Islam, istri dokter Richard Lee ini diduga memilih Buddha.
Sela-sela didoakan untuk menyusul menjadi mualaf, dr Reni Effendi justru terciduk menangis. Air matanya menetes kala muncul di konten terbaru suami.
Dibagikan di Instagram, dr Reni Effendi berbicara soal karma. Reni mempertanyakan karma baik apa yang dilakukan sehingga dirinya begitu beruntung di kehidupan sekarang.
"Kira-kira karma baik apa ya yang saya lakukan di kehidupan sebelumnya sehingga memperoleh kehidupan yang beruntung dan banyak hal hal yang baik di kehidupan kali ini," tulis Reni.
Sementara itu, ketika berhadapan dengan suami, Reni Effendi menangis kala mengingat perlakuan dr Richard Lee. Konon, Reni tidak pernah dibuat susah.
"Aku tuh enggak pernah selama pernikahan ini, ngerasain hidup susah lho," kata Reni Effendi.
"Kayak apa-apa selalu dipenuhin, keinginan aku kayak gitu," sambungnya sembari menangis.
Baca Juga: Richard Lee Pelan-Pelan Ajak Istri Masuk Islam, Pakai Strategi Unik
Momen ini langsung ramai dibahas. Publik dibuat terharu dengan ucapan serta raut wajah dari istri dokter Richard Lee tersebut.
"Kata-kaat dr Reni, aku tidak pernah dibuat susah oleh suami, menyentuh sekali," ujar seorang warganet.
"Semoga bahagia terus," doa warganet lainnya.
"Pokoknya bahagia terus buat kak @renieffendi24 dan dr @dr.richard_lee. Semangat terus ya Kak," komentar seorang warganet.
"Langgeng terus, Dok, di jauhkan dari segala masalah apapun," imbuh warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Kenapa Dokter Richard Lee Sembunyikan Status Mualaf Selama 2 Tahun? Ini Alasannya
-
Tak Terima Masa Lalu Diungkap, dr Richard Lee Balas Bongkar Orientasi Seksual Owner Klinik Gloskin
-
Richard Lee Bongkar Kisruh Pemerasan Reza Gladys: Saya Tahu Semuanya dari A Sampai Z!
-
Posting Video Diduga Doktif, Richard Lee Pernah Jadi Korban Pemerasan
-
Tahu Cerita di Balik Pemerasan Reza Gladys oleh Nikita Mirzani, Richard Lee Akan Bicara
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Kronologi Dokter Oky Pratama Dilaporkan Suami Heni Sagara, Berawal Postingan 'Mafia Skincare'
-
Raisa Rilis MV Bareng Christian Bautista di Tengah Proses Cerai, Dapur yang Jadi Latar Bikin Salfok
-
Mahalini Cerita Keajaiban Umrah Pertama Sebagai Mualaf, Doanya Dikabulkan dalam Sekejap
-
Terungkap! Andrew Andika dan Violentina Kaif Ternyata Sudah Menikah Sejak Juli 2025
-
Dokter Oky Pratama Dilaporkan Suami Heni Sagara, Statusnya Naik ke Penyidikan
-
Komitmen Hamish Daud Usai Sepakat Cerai dari Raisa, Janji Tak Akan Lari dari Tanggung Jawab
-
Jadi Pemeran Utama, Adipati Dolken Siapkan Sentuhan Lokal di Film What's Up with Secretary Kim?
-
Ditanya Soal Pisah Rumah dengan Raisa Sejak Digugat Cerai, Hamish Daud Fokus Move On
-
5 Fakta Unik Diana Pungky yang Jarang Diketahui, Ditawari Jadi Model Gegara ke Supermarket
-
Hamish Daud Ogah Bongkar Alasan Digugat Cerai Raisa: Itu Antara Kami Saja