Suara.com - Artis Velove Vexia membawa kabar bahagia. Mantan Raffi Ahmad itu baru saja melahirkan anak pertama.
Kabar kelahiran anak pertama Velove Vexia diumumkan melalui Instagram pribadinya pada Senin (10/3/2025).
Dalam unggahan terbarunya, dia memposting foto tangan bayinya yang mungil.
Dalam keterangan foto, artis 34 tahun itu mengungkap rasa bahagianya dengan menggunakan bahasa Inggris.
"Our little bundle of joy has officially arrived! (Paket kecil kebahagiaan kami akhirnya sampai)," tulisnya.
Dalam waktu beberapa jam, unggahan foto tersebut langsung menjadi perhatian beberapa rekan artis.
Mereka pun mengucapkan selamat kepada Velove yang telah melahirkan anak pertamanya.
"Selamat yaa. Turut berbahagia," tulis artis Ira Wibowo.
Warganet biasa pun tidak mau ketinggalan memberi ucapan selamat kepada putri pengacara OC Kaligis itu.
Baca Juga: Profil Kae Asakura yang Putuskan Mualaf, Dulunya Bintang Film Dewasa Jepang
"Congratulation Kak, welcome to motherhood life," tulis seorang warganet.
"Happy for you 2! Congratulations," sambung warganet.
"Kak Ve selamat! Semoga kak Ve dan sekeluarga diberikan kesehatan dan berkah yang melimpah. Amin," tutur warganet.
"Congrats kak Velove, welcome to the world baby," komen warganet.
Kabar kehamilan Velove diketahui setelah menggelar acara tujuh bulanan di bulan Januari lalu.
Penampilan Velove di acara tersebut berhasil mencuri perhatian. Pasalnya dia terlihat cantik dengan tampilan Jawa klasik dengan kebaya dan sanggul.
Berita Terkait
-
Kiky Saputri Merintih Kesakitan saat Menyusui Baby Kayya: Belum Ada Giginya Tapi Kok Sakit?
-
Tak Tahu Kapan Nikahnya, Listy Chan Melahirkan dan Minta Tanggung Jawab ke Cowok ini
-
Diam-Diam Hamil, Velove Vexia Eks Didit Prabowo Gelar Mitoni 7 Bulanan
-
Lahir dengan Selamat! Gong Min Jung Dikaruniai Bayi Perempuan
-
Alami Penggumpalan Darah di Otak Saat Hamil Anak ke-4, Begini Kisah Gal Gadot
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Penyebab Inti Ressa Gugat Denada Soal Penelantaran Anak, Sakit Hati Ibu Asuh Dipolisikan
-
Fix! Pevita Pearce Bintangi Film 5 CM Revolusi Hati
-
Ahmad Dhani Bocorkan Bulan Nikah El Rumi, Langsung Ditegur Mulan Jameela
-
Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500
-
El Rumi Beri Syifa Hadju Kalung Cantik di Acara Pertunangan, Segini Harganya
-
Masih Ngarep Istri Sah, Insanul Fahmi Akui Kesalahan Main Belakang dengan Inara Rusli
-
4 Film Dodit Mulyanto, Sebelum Dijemput Nenek Sedang Tayang di Bioskop
-
Babak Baru Laporan Dokter Oky Pratama: Terlapor Mangkir Mediasi, Polisi Siapkan Saksi Ahli
-
Panen Uang Rp7 Juta Hasil Nabung Setahun di Pintu: Kok Gak Dimakan Rayap?
-
Dulu Sembunyi-Sembunyi, Ini 7 Potret Steffi Zamora dan Nino Fernandez saat Pacaran