Suara.com - Atta Halilintar memilih berbuat kebagikan dengan membangun masjid dari uang pribadinya.
Terbukti sudah ada lima masjid yang kini berdiri kokoh dan sudah bisa dimanfaatkan oleh masyarakat.
Suami Aurel Hermansyah ini pernah mengungkapkan keinginan membangun masjid memang sudah ada sejak dulu.
Makanya ketika sudah mampu, dia mewujudkannya. Harapannya agar tempat ibadah ini bisa memberikan manfaat pada masyarakat.
Dalam sebuah wawancara dengan awak media, tujuan dirinya membangun masjid karena selama masih hidup ingin memberikan peninggalan yang bisa bermanfaat untuk orang banyak.
Berikut ini kelima masjid Atta Halilintar yang sudah berhasil di bangunnya bersama tim AHHA Berbagi.
1. Masjid Jami Jami Ar Rahmat AHHA
Masjid pertama yang dibanggun Atta adalah Masjid Ar Rahmat AHHA yang berada di Tasikmalaya, Jawa Barat.
Terletak di pinggir sawah, masjid ini sangat berdiri megah dengan desain unik dan modern dengan fasad menggunakan roster.
Baca Juga: Aurel Hermansyah Trauma Hamil, Ingat Lagi Resolusi Atta Halilintar Ingin Tambah Momongan Tahun Ini
2. Masjid Pesantren AHHA Binaumma Tebuireng
Yang kedua adalah masjid untuk pesantren yang didirikannya yakni Masjid Pesantren AHHA Binaumma Tebuireng.
Pesantren dan masjid ini berada di daerah Cianjur, Jawa Barat tepatnya di daerah Mekar Sari, Kecamatan Cikalong.
3. Masjid Al Furqon
Masjid Al Furqon yang tak diketahui berada di lokasi mana ini juga dibangun oleh Atta Halilintar lewat AHHA Berbagi.
Atta turut mengunggah foto masjid yang sederhana namun tetap nyaman digunakan untuk ibadah warga setempat.
Berita Terkait
-
Curhat ke Ustaz, Aurel Hermansyah Ngaku Trauma Hamil Lagi
-
Aurel Hermansyah Trauma Hamil, Ingat Lagi Resolusi Atta Halilintar Ingin Tambah Momongan Tahun Ini
-
Masya Allah! Cindy Fatikasari Ungkap Rencana Pembangunan Masjid Indonesia Pertama di Edmonton Kanada
-
Usai Bobon Santoso, Ustaz Derry Sulaiman Sebut Denny Sumargo Sampai Hotman Paris Bakal Mualaf
-
Beredar Video Atta Halilintar Jadi Imam Salat Tarawih, Makmumnya Para Habib
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Pengacara Ruben Onsu Curiga soal Koar-Koar Sarwendah: Ingin Bikin Klien Kami Terlihat Miskin
-
Kronologi Panas Perebutan Takhta Keraton Solo 2025, Siapa Raja Sebenarnya?
-
Bantah Ruben Onsu Nunggak Cicilan, Pengacara: Uang Bulanan Sarwendah Rp200 Juta Tak Pernah Telat
-
2 Tahun Disimpan Rapat, Ini Perjalanan Cinta Boiyen dengan Suami yang Dosen
-
Desta Akui Takut Tenggelam dalam Imitasi, Ini Tantangan Terberatnya Jadi Dono
-
Azizah Salsha Akhirnya Buka-bukaan Soal Perceraian dengan Pratama Arhan
-
Sinopsis Men in Black II: Misi Agen J dan K Hadapi Alien Seksi, Malam Ini di Trans TV
-
Kini Bahagia Bersuamikan Rully, Boiyen Punya Cerita Pahit soal Asmara: Pernah Ditinggal Kawin
-
Review The Running Man, Ketika Reality Show Jadi Ajang Bertahan Hidup
-
Bikin Geleng-Geleng Kepala, Andre Taulany Beri Kado Nakal untuk Malam Pertama Boiyen