Suara.com - April 2025 menjadi momen yang ditunggu-tunggu para pecinta film di Indonesia.
Deretan film Hollywood dengan genre beragam, mulai dari fantasi, thriller, horor, hingga superhero, akan meramaikan layar lebar.
Setidaknya ada empat film besar yang dijadwalkan tayang pada bulan ini, dan semuanya menghadirkan jajaran aktor papan atas serta cerita menarik yang sayang untuk dilewatkan.
Berikut daftar dan ulasan singkat empat film Hollywood yang tayang di bioskop Indonesia sepanjang April 2025.
1. A Minecraft Movie
Diadaptasi dari gim fenomenal Minecraft, film arahan Jared Hess ini menyuguhkan petualangan seru dalam dunia kotak-kotak yang penuh imajinasi.
Sudah tayang di Indonesia, A Minecraft Movie menampilkan Jason Momoa, Jack Black, Emma Myers, hingga Danielle Brooks sebagai bintang utamanya.
Ceritanya bermula dari seorang pria bernama Steve yang tanpa sengaja membuka portal ke dunia lain bernama Overworld setelah menemukan dua artefak misterius.
Bertahun-tahun kemudian, sekelompok remaja dari dunia nyata terhisap masuk ke dunia tersebut.
Mereka pun harus belajar membangun, bertarung, dan bekerja sama untuk menyelamatkan Overworld dari ancaman gelap yang ingin menghancurkannya.
Baca Juga: Bayu Skak Sentil Tetangga Julid di Film Cocote Tonggo, Siap Tayang 2025
A Minecraft Movie cocok dinikmati oleh semua usia, terutama penggemar gim Minecraft yang ingin melihat dunia favorit mereka hadir dalam format live-action di layar lebar.
2. The Amateur
Bagi penggemar film thriller bertema spionase, The Amateur bisa menjadi pilihan yang tepat.
Dijadwalkan tayang 11 April 2025, film ini dibintangi oleh Rami Malek, Rachel Brosnahan, dan Jon Bernthal, serta disutradarai oleh James Hawes.
Ceritanya diadaptasi dari novel karya Robert Littell dan mengisahkan tentang Charles Heller, seorang kriptografer CIA yang kehilangan istrinya dalam serangan teroris di London.
Ketika menyadari bahwa agensinya tidak berniat membalas atau menyelidiki lebih jauh karena konflik internal, Charles memutuskan untuk bertindak sendiri.
Dia memaksa CIA melatihnya menjadi agen lapangan, lalu memulai misi balas dendam penuh risiko untuk memburu para pelaku serangan.
Berita Terkait
-
Bayu Skak Sentil Tetangga Julid di Film Cocote Tonggo, Siap Tayang 2025
-
Sinopsis Snow White, Kisah Putri Salju yang Lebih Berani dan Mandiri
-
Sinopsis dan Daftar Pemain Film Penjagal Iblis: Dosa Turunan, Tayang 30 April 2025
-
Sinopsis Interstellar, Film Epik Christopher Nolan Tayang Kembali di IMAX
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Pintu-Pintu Surga, Tayang 13 Februari 2025
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- 5 Link DANA Kaget Terbaru Bernilai Rp 434 Ribu, Klaim Sekarang Sebelum Kehabisan!
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Comeback Usai Lahiran, Mahalini Siap Lempar Album Baru Terinspirasi Peran Sebagai Ibu
-
Intip Menu Makan di Pesta Pernikahan Amanda Manopo dan Kenny Austin
-
3 Drakor Hits Junho 2PM di Netflix, Typhoon Family Tayang Hari Ini
-
Sinopsis The Woman in Cabin 10, Keira Knightley Terjebak Teror di Tengah Laut
-
Taqy Malik Akui Tak Jalani Kewajiban Sebagai Pembeli Lahan: Saya Gak Sanggup Bayar
-
Steve Emmanuel Hadiri Pernikahan Karenina Sunny, Sudah Bebas dari Penjara?
-
Ikuti Putusan Pengadilan, Taqy Malik Akhirnya Serahkan 7 Kavling ke Pemiliknya
-
Momen Kocak, Pernikahan Amanda Manopo Jadi Tontonan Gratis Kantor Sebelah
-
Amanda Manopo Cemas Saat Kenny Austin Minta Restu Menikah ke Ayahnya
-
Amanda Manopo Bagikan Foto Ciuman dengan Kenny Austin, Pakai Caption Provokatif