Suara.com - Pernikahan Luna Maya membuat netizen membicarakan masa lalu sang aktris dengan Ariel NOAH dan Reino Barack.
Luna mengakhiri masa lajangnya di usia 41 tahun usai resmi dipersunting Maxime Bouttier pada Rabu, 7 Mei 2025 di COMO Shambhala, Gianyar, Bali.
Momen bahagia ini disambut haru dan suka cita oleh banyak penggemar serta rekan selebritas.
Namun, di balik euforia kebahagiaan, muncul pula perbincangan panas di dunia maya yang mengungkit masa lalu kelam Luna.
Menurut sejumlah netizen, pernikahan Luna Maya menjadi semacam penanda keberhasilan seorang perempuan yang telah melalui berbagai badai kehidupan dan tetap tegar berdiri.
Tak sedikit yang menilai bahwa kebahagiaan Luna hari ini adalah buah dari perjuangannya selama lebih dari satu dekade melawan stigma dan sorotan tajam masyarakat.
"Kenapa banyak yang bahagia lihat Luna Maya akhirnya nikah? Karena dia beneran contoh 'korban' cerminan galaknya society ke perempuan," tulis seorang pengguna media sosial.
Sentimen itu diamini banyak pihak, yang menganggap Luna adalah simbol keteguhan seorang perempuan yang sempat dihantam skandal besar namun berhasil bangkit dan menemukan kembali kebahagiaan.
Skandal tersebut merujuk pada kasus video asusila yang sempat mengguncang publik pada 2010.
Baca Juga: Harga Souvenir Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier, Tumblr 7 Ribuan Minggir Dulu
Dalam video, Luna Maya tampak bersama Ariel NOAH (saat itu masih vokalis Peterpan) melakukan aktivitas seksual.
Kasus ini bahkan menyeret Ariel ke meja hijau dan berujung pada hukuman penjara selama 3 tahun 6 bulan karena dianggap lalai menyimpan konten tersebut.
Meskipun Luna Maya tidak dihukum, tapi sanksi sosial yang dia terima sangat berat.
Kariernya sempat tenggelam, citranya tercoreng, dan hingga bertahun-tahun kemudian, ia masih menjadi bahan cibiran publik.
"Si cewek masih dicibir perihal masa lalunya, sementara si cowok bisa bebas berkarya dan dapat tepuk tangan karena body count-nya. Memang dunia ini kejam untuk perempuan," ujar netizen lainnya.
Tak hanya Ariel, mantan kekasih Luna lainnya, Reino Barack, juga ikut menjadi sasaran kritik.
Tag
Berita Terkait
-
3 Tamu Nikahan Luna Maya yang Bajunya Bikin Salfok, Gaya Olla Ramlan Disindir sang Pengantin
-
Sesal Jessica Iskandar Tak Bisa Hadir di Pernikahan Luna Maya
-
Sejak Kapan Maxime Bouttier Menganut Agama Islam? Cara Wudhu Sempat Disorot
-
Isi Hampers Pernikahan Luna Maya Bikin Melaney Ricardo SyokAda Barang Branded Harga Jutaan
-
Tutur Bahasa Luna Maya Demi Merayu Ibu Agar Tak Pakai Sandal Jepit saat Siraman Dipuji
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Batal Cerai dengan Suami, Clara Shinta Kini Digugat Mantan
-
Vadel Badjideh Bakal Kasasi? Hukuman Bisa Berkurang atau Bertambah Lagi
-
Eyeshadow Produk Pinkflash Terbukti Berbahaya, Korban Bagikan Penampakan Mengerikan
-
Sambil Tahan Tangis, Nessie Judge Minta Maaf Lagi: Sebelumnya Saya Kurang Sensitif
-
Telak, Logika Hakim Patahkan Dalil Vadel Badjideh Minta Dihukum Ringan di Kasus Aborsi
-
LM Aborsi 2 Kali, Pertimbangan Hakim Perberat Hukuman Vadel Badjideh Jadi 12 Tahun
-
Sabrina Alatas Akui Bandel hingga Keluar Sekolah, Punya Cita-Cita Seperti Hamish Daud
-
Bocoran Maher Zain: Ada 'Rahasia' di Konsernya, Khusus untuk Indonesia!
-
Insomnia Thomas Djorghi Jadi Inspirasi Unik di Balik Judul Lagu 'Bertemu 5000 Detik' dengan Titi DJ
-
Film The First Ride: Komedi Chaos, Persahabatan Hangat, dan Twist Emosional yang Tak Disangka