Selanjutnya, Irfan Hakim laris sebagai host di sejumlah acara. Ia juga pernah terlibat dalam penggarapan beberapa film.
Diantaranya Satu Kecupan (2004), D'girlz Begins (2006), Seleb Kota Jogja (2010), Red Cobex (2010), Petualangan Singa Pemberani Magilika (2015) dan Ketika Mas Gagah Pergi (2016).
Sementara itu Dicky Difie juga tidak langsung memulai karier sebagai komedian. Ia lebih dulu mengikuti ajang pencarian bakat di musik dangdut pada 2005.
Karena sudah dicoba berulang kali dan gagal, Dicky Difie akhirnya beralih aliran ke musik rock. Pada 2007, ia tergabung dalam band bernama Akatsuki.
Pada 2008, Akatsuki mengubah nama mereka menjadi Zeanine. Dicky Difie berada pada posisi gitaris dan vokalis dalam band yang hadir di 2012.
Setelah bandnya vakum, Dicky Difie mencoba peruntungan di dunia stand up comedy. Ia bergabung di Liga Komunitas Stand Up Kompas TV 2014.
Atas prestasinya, Dicky juga terpilih menjadi salah satu kontestan Stand Up Comedy Indonesia Kompas TV pada musim kelima di 2015.
Setahun kemudian, Dicky Difie aktif di layar lebar. Ia membintangi film Get Up Stand Up (2016) dan Juara di tahun yang sama.
Selang empat tahun, Dicky Difie kembali bermain dalam film berjudul Pelukis Hantu. Berlanjut ke 2022 lewat film Gara-gara Warisan.
Baca Juga: Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
Kekinian, Dicky Difie mulai aktif mengisi program sitkom hingga memandu acara. Seperti diantaranya LOL, Opera Van Java, Ini Sahur Lagi, Bercanda Tapi Santai dan masih banyak lagi lainnya.
Berita Terkait
-
Dibongkar Ifan Hakim Saat Beli Sapi Kurban, Raffi Ahmad Perlakukan Lily Bak Anak Kandung
-
Tancap Gas Usai Umumkan Mualaf, Ruben Onsu Langsung Berangkat Haji Susul Ivan Gunawan
-
Hotman Paris Ungkap Kebiasaan Bawa Uang Cash di Kantong Celana, Alasannya Bikin Takjub
-
7 Potret Kenangan Artis bareng Bunda Iffet, Tak Hanya 'Ibu' Bagi Band Slank
-
Khawatir Gegar Otak, Raffi Ahmad Langsung Jalani CT Scan Usai Jatuh dari Punggung Sapi Seberat 1 Ton
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Debt Collector ke Isu Hak Asuh Anak, Konflik Ruben Onsu dan Sarwendah Makin Panas
-
Siapa Istri Habib Bahar bin Smith? Helwa Bachmid Ngaku Simpanan
-
Peran Mendiang Marissa Haque di Balik Lagu Baru Ikang Fawzi
-
Bukan Sekadar Tawa, Ernest Prakasa Bongkar 'Jalan Halus' Komedi untuk Sampaikan Kritik Tajam
-
Raisa Ungkap Makna Tersembunyi dalam Lagu Si Paling Mahir
-
Rahasia Armada Tetap Solid Selama Belasan Tahun, Hindari Ribut soal Uang dan Perempuan
-
Interview Bonnadol: Fan Meeting Jakarta, Kekaguman pada Rizky Febian, dan Proyek Baru yang Ditunggu
-
Sindirian Menohok Deddy Corbuzier Soal Fenomena Bahagia Palsu di Medsos
-
Rekomendasi Film Indonesia Adaptasi Korea, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK