Namun saat waktu pelunasan, dana yang dititipkan tak bisa ditemukan.
Sang manajer beralasan bahwa pembayaran dari stasiun televisi belum cair.
“Sudahlah tanda jadi, harus pelunasan segala macam, nggak ada duitnya sama sekali. Dikasih tahunya TV-nya belum bayar. Gua tanya ke orang TV, ‘Ayo dong gua mau nikah, mana duit gua?’ Sudah semua, nih buktinya,” ujar Omesh.
Tak ada pilihan lain, Omesh pun menjual seluruh barang berharga yang ia miliki demi menutupi biaya pernikahan.
“Udah tuh, jadi gua pas nikahan jual dulu mobil, motor, semua yang gua punya dijual," terangnya.
Walau mobil dan motor dijual ternyata belum bisa menutupi kebutuhan untuk menikah. Dalam keadaan itu, Irfan Hakim datang menjadi penyelamat.
"Gua masih inget dibantuin sama seorang kakak gua yang sekarang gua bilang terima kasih, Irfan Hakim,” tuturnya haru.
Irfan memberikan pinjaman uang dan dukungan moril, yang sangat berarti bagi Omesh.
"Pinjem duit (ke Irfan Hakim). Gua nggak punya duit sama sekali gua udah DP," bebernya.
Baca Juga: Tarif Manggung Dicky Difie Ternyata Setara Irfan Hakim
Tanpa bantuan Irfan, ia mengaku mungkin harus menunda atau mengubah seluruh rencana pernikahannya.
Pengalaman pahit ini menjadi pelajaran besar bagi Omesh. Ia kini lebih hati-hati dalam mempercayakan urusan keuangan, meski kepada orang yang sudah dikenal sekalipun.
Di sisi lain, kehadiran Irfan di masa tersulit membuktikan arti penting dari persahabatan sejati di dunia hiburan.
Omesh pun resmi menikah dengan Dian Ayu Lestari pada 8 Juli 2012. Keduanya menggelar akad nikah di Masjid Agung Surabaya, Jawa Timur.
Omesh dan Dian Ayu kini dikaruniai tiga orang anak, yakni dua perempuan dan satu laki-laki.
Anak pertama diberi nama Btari Embun Anandayu, sedangkan anak Btara Langit Anandayu, dan anak bungsu diberi nama Btari Bulan Anandayu.
Berita Terkait
-
Tarif Manggung Dicky Difie Ternyata Setara Irfan Hakim
-
Dibongkar Ifan Hakim Saat Beli Sapi Kurban, Raffi Ahmad Perlakukan Lily Bak Anak Kandung
-
Tancap Gas Usai Umumkan Mualaf, Ruben Onsu Langsung Berangkat Haji Susul Ivan Gunawan
-
Hotman Paris Ungkap Kebiasaan Bawa Uang Cash di Kantong Celana, Alasannya Bikin Takjub
-
7 Potret Kenangan Artis bareng Bunda Iffet, Tak Hanya 'Ibu' Bagi Band Slank
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Sama-Sama Ogah Nikah Lagi, Riyuka Bunga dan Deddy Corbuzier Mau Tinggal di Panti Jompo Bareng
-
Video Lama Viral, Pernyataan Setia Habib Bahar ke Istri Pertama Kontras dengan Pernikahan Barunya
-
Fajar Sadboy Lemot Tiap Diajak Bicara, Amanda Manopo Duga Gegara Pernah Koma 13 Hari
-
Donny Damara Kritik Gen Z, Anggap Mudah Mengadu dan Tersinggung
-
Demi Cuan, Sarwendah Rela Live Streaming Sampai 14 Jam Sehari
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Membandingkan Didikan Guru, Donny Damara: Dulu Ditampar Tanda Sayang, Sekarang Dianggap Kekerasan
-
Helwa Bachmid Merasa Ditelantarkan Habib Bahar, Ustaz Derry Ingatkan Tantangan Hidup Poligami
-
Daehoon Pilih Kabur Usai Sidang Cerai, Sempat Bertemu Jule Sebelum Gugatan Didaftarkan
-
Kisah Paradoks Bucek Depp: Putus Sekolah di SMA, Ternyata Jadi Guru Selama 24 Tahun