Suara.com - Jejak digital Ivan Gunawan terang-terangan mengagumi Ario Bayu kembali viral di media sosial X.
Pada salah satu unggahan Ario Bayu di Instagram, Ivan Gunawan meninggalkan komentar yang tak biasa.
Pada unggahannya tersebut, Ario Bayu memperlihatkan fotonya seolah sedang menari.
Aktor 40 tahun itu terlihat mengenakan kain batik untuk bawahannya serta selendang yang melingkar di pinggangnya.
Ario Bayu pun tak mengenakan atasan apapun sehingga membiarkan bagian dadanya yang bidang terlihat publik.
Ivan Gunawan melihat foto tersebut justru merasa kagum dengan aktor 40 tahun tersebut.
Desainer kondang itu pun ingin sekali dipersunting Ario Bayu, meskipun harus menjadi istri kedua atau berapa pun.
"Ya Allah aku mau dinikahin sumpah, jadi istri keberapa pun mau," kata Ivan Gunawan.
Komentar Ivan Gunawan itu lantas menjadi sorotan publik lagi, meskipun sudah lama berlalu.
Baca Juga: Luna Maya Bicara Soal Rencana Kehamilan, Sadar Saat Ini Sulit Dan Akan Kewalahan
Ada yang menyentil Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi agar menyeret Ivan Gunawan ke barak militer.
Ada pula yang memikirkan perasaan Ario Bayu ketika bertemu Ivan Gunawan setelah membaca komentar tersebut.
"Igun apa nggak mau dimasukin wamil sama KDM itu," kata @felicia***.
"Bang Ario merinding nggak ya pas baca," kata @senseof**.
"Kowe lanang lho mas Gun," kata @totto**.
"Malah birahi wkwk," kata @imaginat***.
Berita Terkait
-
Kehadiran Syahrini di Cannes Dianalisa, Ada yang Mencibir: Intinya Sering Belanja Hermes
-
Buntut Beri Penghargaan ke Syahrini, Netizen Temukan Kejanggalan di Akun IG Parole Paris
-
Beda Ekspresi Angelina Jolie Sebelum dan Sesudah Diajak Foto Syahrini
-
Perbandingan Mencolok Potret Syahrini di Cannes: Kamera Wartawan vs Instagram Pribadi Tuai Sorotan!
-
Ada Nama Orang Lain di Piala Syahrini, Publik Bingung: Diklaim atau Awards Baru?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi