Suara.com - Kabar duka meninggalnya suami Najwa Shihab, Ibrahim Sjarief bin Husein Ibrahim Assegaf hari ini, Selasa 20 Mei 2025 tengah menjadi sorotan publik.
Talkshow lawas Najwa Shihab bersama suaminya, Ibrahim Sjarief Assegaf di Hitam Putih Trans 7 pun kembali menjadi sorotan.
Sebab, itu kali pertamanya suami Najwa Shihab bersedia tampil di TV untuk membahas kehidupan pernikahan mereka.
Pada momen itu, Deddy Corbuzier sebagai pembawa acara sempat meminta Najwa Shihab menggambarkan sosok suaminya dalam tiga kata.
Menurut pembawa acara Mata Najwa tersebut, suaminya adalah sosok yang penyabar, perhatian dan pintar.
"Sabar, terus telaten atau perhatian, pintar," ujar Najwa Shihab dilansir dari TikTok @kumpulanceritahidup, Selasa 20 Mei 2025.
Karena kepintarannya itu, Najwa Shihab mengatakan dirinya selalu berdiskusi apapun topik yang sedang atau akan dibahas dalam programnya dengan suaminya.
"Saya selalu diskusi topik apapun di mata najwa tuh selalu diskusinya sama Baim," ujar Najwa Shihab.
Saat Ibrahim Sjarief diminta melakukan hal sebaliknya, suami Najwa Shihab itu merasa sebenarnya mereka memiliki banyak kesamaan.
Baca Juga: Syahrini Pamer Lagi Privat Shopping Berlian, Netizen Julid ke Jempolnya
Meskipun Najwa Shihab tergolong sosok yang tak sepenuhnya sabar, Ibrahim mengatakan istrinya juga sosok yang pintar dan perhatian pada hal-hal kecil tentang dirinya dan anak laki-laki mereka.
"Sebenarnya sih banyak karena kita punya sesuatu yang kebanyakan sama. Pintarnya kan jelas pintar, sabar relatif, terus perhatian untuk hal-hal kecil ke saya dan anak kita," kata Ibrahim.
Menurutnya, perhatian kecil yang diberikan Najwa Shihab itu sangat luar biasa mengingat kesibukan mereka sehari-hari.
Namun, Najwa Shihab yang sibuk mengejar karier selalu berusaha menyisihkan waktunya untuk keluarga, terutama anak laki-lakinya.
"Itu luar biasa, melihat kesibukan kita. Dia sangat berupaya keras untuk menyisihkan waktu sama keluarga," jelas Ibrahim.
Ibrahim juga mengatakan Najwa Shihab termasuk ibu yang lebih sering marah pada anaknya daripada dirinya.
Berita Terkait
-
Apa Pekerjaan Suami Najwa Shihab? Punya 3 Profesi yang Disegani
-
Kenal di Kampus, Kisah Perjalanan Cinta Najwa Shihab dan Ibrahim Sjarief
-
Ditinggal Sang Suami, Najwa Shihab Pernah Ungkap Sudah Bucin Sejak Masa Kuliah
-
Jadi Tetangga, Celine Evangelista Kaget Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia
-
Cerita Najwa Shihab Bucin ke Ibrahim Sjarief Assegaf, Rela Nikah Muda
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV