“Komunikasinya? Ya gitu aja, ya temenan aja,” tegas ibu dua anak tersebut.
Sementara itu, Baim Wong sendiri juga memberikan klarifikasi serupa. Lelaki yang kini sedang sibuk menjadi sutradara itu mengatakan bahwa anak-anaknya memang kerap menelepon banyak orang, termasuk teman-temannya dari kalangan selebritas.
Tak hanya Kimberly, bahkan nama-nama seperti Luna Maya dan Asri Welas pun masuk dalam daftar orang yang sering ditelepon oleh Kiano dan Kenzo.
“Semuanya, ke semua juga, ke Luna juga, ke Asri Welas juga,” ujar Baim santai.
Terkait rumor asmara yang mengaitkan dirinya dengan Kimberly, Baim enggan menanggapi secara serius.
Ia hanya menegaskan bahwa saat ini dirinya belum terpikir untuk menjalin hubungan baru, apalagi setelah perceraian dengan Paula Verhoeven yang baru saja resmi pada April 2025.
“Sekarang mau temenan dulu aja sama semua,” ujar pria yang juga dikenal sebagai YouTuber itu.
Sebagai informasi, baik Baim maupun Kimberly kini sama-sama berstatus lajang. Kimberly Ryder resmi bercerai dari Edward Akbar pada 19 November 2024, sementara Baim Wong menyandang status duda sejak 16 April 2025.
Isu kedekatan antara keduanya juga dibantah langsung oleh adik Kimberly, Natasha Ryder.
Baca Juga: Reaksi Santai Baim Wong Digosipkan Dekat dengan Kimberly Ryder
Menurutnya, tidak ada hubungan spesial di antara sang kakak dan Baim Wong.
“Ngaco, nggak (punya hubungan spesial). Orang mereka temenan doang kayaknya,” ujar Natasha.
Meski begitu, Natasha mengaku tak mempermasalahkan jika kakaknya dekat dengan siapa pun.
Baginya, hal terpenting adalah pria tersebut bisa diterima dan mendekatkan diri dengan keluarga.
“Sama siapa terserah gitu. Yang penting kenal aja nanti,” imbuh Natasha.
Dengan berbagai klarifikasi dari pihak-pihak terkait, termasuk dari Kimberly Ryder, Baim Wong, hingga Natasha Ryder, dapat disimpulkan bahwa isu asmara antara Kimberly dan Baim hanyalah spekulasi yang dibesar-besarkan oleh warganet.
Berita Terkait
-
Reaksi Santai Baim Wong Digosipkan Dekat dengan Kimberly Ryder
-
Kriteria Pasangan Kimberly Ryder Tak Muluk-Muluk, Pantas Mau Sama Baim Wong
-
5 Fakta Hubungan Baim Wong dan Kimberly Ryder, Sudah Sama-sama Move On?
-
Diisukan Dekat dengan Baim Wong, Kimberly Ryder Dicap Suka Sama Cowok Pelit
-
Ungkap Kedekatan dengan Anak-Anak Baim Wong, Kimberly Ryder Langsung Diwanti-wanti
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
Terkini
-
Inara Rusli Akhirnya Muncul, Netizen Berbondong-bondong Jadi Pakar Gestur Dadakan
-
Logika Denise Chariesta: Kalau Inara Rusli Gak Tahu Insanul Punya Istri, Ngapain Nikah Siri?
-
Soundrenaline Sana-Sini Bandung: Ketika Jalan Braga Menjadi Panggung Kreatif Raksasa
-
Ahmad Assegaf Cabut Banding Putusan Cerai dengan Tasya Farasya, Takut Dilaporkan Kasus Penggelapan?
-
Inara Rusli: Aku Minta Maaf atas Semua Kegaduhan yang Terjadi
-
Kondisi Memprihatinkan Kartika Putri Jelang Persalinan Anak Ketiga
-
Guyon Habib Usman: Berani Poligami, Tapi Kartika Putri Lebih Berani, Akhirnya Gak Jadi
-
Krisis Idola Anak: Antara Cuan dan Tanggung Jawab Moral Industri Musik
-
Deretan Bisnis Insanul Fahmi, Pria Beristri yang Nikahi Siri Inara Rusli
-
Inara Rusli Lapor Polisi Diduga Terkait Rekaman Video Intim Bocor, Virgoun Jadi Terlapor?