Salah satunya datang dari penyanyi Kunto Aji, yang dalam sebuah tulisan di X menyoroti bagaimana perbedaan sanksi terhadap kalangan masyarakat saat kedapatan menyalahgunakan barang haram tersebut.
"Sipil kalau pakai narkoba, udah hina banget," keluh Kunto Aji pada Selasa, 27 Mei 2025.
Begitu pula ketika ada artis yang tertangkap narkoba, selama ini Kunto Aji melihat bukan hanya sanksi hukum saja yang menanti mereka.
"Artis? Diarak. Selain dihukum, jelas dihujat habis," tutur Kunto Aji.
Sanksi yang dinilai terlalu ringan untuk polisi positif narkoba, Kunto Aji yakini bakal berdampak besar ke calon investor yang ingin menanamkan modal ke Indonesia.
"Ini sih keren banget. Berita-berita gini, jangan dikira investor luar pada nggak terpapar ya," kata Kunto Aji.
Mengikuti kritik Kunto Aji, beberapa pengguna X pun ramai menyoroti sanksi yang juga mereka anggap terlalu ringan untuk polisi pemakai narkoba.
Ada yang menyoroti bagaimana foto para anggota polisi menunaikan salat dengan memakai topi dinas.
"Salat pakai topi aja udah aneh," kata pemilik akun Joy Constantine. "Salat terus topian. Apa nggak kebentur pas sujud?," timpal pemilik akun Rick.
Baca Juga: Geger! Fachry Albar Ditangkap dengan Bong Modifikasi dan Kokain, Apa Motifnya?
Ada juga yang menyinggung para buruh bakal ikut terdampak kasus ini, andai benar mempengaruhi langkah para investor untuk masuk ke Indonesia.
"Investor luar terpapar, nggak jadi investasi, tinggal salahin buruh sering demo. Playbook-nya kan gitu," jelas pemilik akun Cahlantana.
Yang tidak kalah menohok, enam anggota Polres Hulu Sungai Tengah dinilai tidak tahu malu karena lebih memilih menjalani hukuman daripada langsung mengundurkan diri.
"Nggak ada malunya. Mengundurkan diri aja nggak, dan lebih memilih menjalankan hukuman. Nggak usah komentar soal atasan atau instansinya, ini mengomentari para pelaku," cibir pemilik akun Atmo.
Berita Terkait
-
Enam Polisi Positif Narkoba Disanksi Salat di Mushala, Seremonial Tanpa Efek Jera?
-
Yogyakarta Kota Ketiga Tur SAMA SAMA: Kolaborasi Dere, Idgitaf, Kunto Aji, Sal Priadi, Tulus 2025
-
Antusiasme Hangat untuk Musikal Untuk Perempuan: Tiga Pertunjukan Sold Out, Ratusan Hati Tersentuh
-
Temanggung Sepekan 2025 Bersiap Digelar, Hadirkan Kunto Aji Hingga Idgitaf
-
Dipenjara Gegara Narkoba, Zul Zivilia Bayar Sekolah Anak Pakai Royalti
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Doktif Sebut Status Mualaf Richard Lee Cuma Kedok Cari Simpati, Ada Buktinya?
-
Viral di Threads, Rian D'Masiv Dituding Child Grooming dan Seret Nama Eks Member JKT48
-
Sambung Candaan Pandji, Coki Pardede dan Tretan Muslim Kasih Kopi ke Gibran Biar Tak Ngantuk
-
Kronologi Piche Kota Indonesian Idol Diduga Terlibat Pemerkosaan Siswi SMA
-
Belum Puas, Doktif Kini Korek Pajak Mobil Mewah Richard Lee
-
Anji Protes Akses Pintu Rumah Diganti Mantan Istri: Kan Gue yang Bayar Listrik
-
Sakit Hati Dikatai 'Kendor', Ayu Aulia Implan Payudara Rp95 Juta
-
Kim Seon-ho Berjuang 4 Bulan Belajar 3 Bahasa Demi Peran Penerjemah di Can This Love Be Translated
-
Intip Momen Kim Seon-ho dan Go Youn-jung Bertemu Fans di Jakarta lewat Can This Love Be Translated
-
Laringitis, Penyakit yang Ternyata Bikin Anji Tak Bisa Bernyanyi