Suara.com - Aksi comeback aktor Korea So Ji Sub sukses curi perhatian. Terbukti Mercy for None menjadi drakor terpopuler di Netflix awal Juni 2025 ini.
Mercy for None adalah drakor So Ji Sub paling ditunggu tahun ini. Aktor ganteng berusia 47 tahun ini terakhir main drama pada 2022 lalu lewat Doctor Lawyer.
Selain Mercy for None, Oh My Ghost Clients yang dibintangi Jung Kyung Ho juga paling banyak ditonton di Netflix memasuki pekan kedua Juni 2025 ini.
Lalu apalagi drakor terpopuler di Netflix awal Juni 2025 ini? Mari kita simak daftarnya sama-sama supaya bisa masuk list tontonanmu.
Simak sinopsis, fakta, dan foto-fotonya seperti dilansir dari Soompi, Asianwiki, dan Instagram resmi Netflix. Check this out!
1. Mercy for None
Mercy for None menjadi serial nomor satu di daftar Top 10 Netflix di Indonesia pada 10 Juni 2025. Baru tayang di Netflix pada 6 Juni lalu, bukan tanpa alasan drama bergenre noir action ini unggul di Netflix.
Selain merupakan comeback So Ji Sub selama 3 tahun yang sudah ditunggu, Mercy for None juga banjir bintang terkenal.
Heo Joon Ho, Lee Jun Hyuk, Gong Myung, Choo Young Woo, Jo Han Chul, dan lainnya juga membintangi drama ini.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Drama China Netflix 2025, Awas Ketagihan!
Mercy for None berkisah tentang seorang mantan gangster yang bernama Gi Jun (So Ji Sub). Dia kembali 11 tahun kemudian untuk menguak kebenaran di balik kematian misterius adiknya, Gi Seok (Lee Jun Hyuk).
2. Oh My Ghost Clients
Posisi serial nomor dua di list Top 10 Netflix diduduki oleh Oh My Ghost Clients yang dibintangi oleh Jung Kyung Ho.
Selain di Netflix, Oh My Ghost Clients bahkan juga tayang di dua platform streaming lainnya yakni Viu dan Vidio.
Drama comedy-action ini berkisah tentang seorang advokat buruh bernama Noh Mu Jin (Jung Kyung Ho) yang bisa melihat hantu.
Seol In Ah dan Cha Hak Yeon juga bergabung di drakor penulis serial hits D.P. dan D.P. Season 2 ini.
Tag
Berita Terkait
-
5 Film Indonesia Terlaris di Netflix Tahun Lalu, The Shadow Strays Tembus 29 Juta Penonton
-
6 Film Indonesia Syuting di Korea Selatan, Ada yang Masih Tayang di Bioskop!
-
Dibintangi Donnie Yen, Sinopsis Film Ip Man 4: The Finale Tayang di Vidio
-
Sinopsis How to Train Your Dragon Live Action, Tayang 13 Juni 2025
-
Rekomendasi Film Horor yang Rilis di Netflix Juni 2025, Dijamin Bikin Merinding!
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah