Suara.com - Beberapa film yang sudah rilis di bioskop berhasil mendapatkan rating tinggi dari situs Rotten Tomatoes.
Salah satu film yang berhasil mendapat rating tinggi adalah film F1 The Movie yang dibintangi aktor Brad Pitt.
Saat ini F1 The Movie juga masih ditayangkan di bioskop seluruh Indonesia dan bersaing dengan film-film baru lainnya yang baru tayang seperti Jurassic World Rebirth.
Tidak hanya F1 The Movie, ada juga film-film baru lainnya yang berhasil memikat para penonton dan kritikus film.
Lalu film baru apa saja yang dapat rating tinggi dari Rotten Tomatoes? Berikut adalah daftarnya.
1. F1 The Movie
Film ini mengisahkan tentang seorang mantan pembalap F1, Sonny Hayes (Brad Pitt) yang kariernya cemerlang di era 90-an.
Namun kariernya harus berakhir imbas kecelakaan saat berada di perlintasan. Meski di usia yang tak lagi muda, pesona Brad Pitt berhasil memikat hati para penonton.
Film yang dibintangi Brad Pitt itu mendapatkan rating sebesar 97 persen dari Rotten Tomatoes.
Baca Juga: Hotel Sakura Siap Tayang, Film Horor Baru yang Angkat Trauma dan Arwah Jepang
Menurut kritikus film, F1 The Movie memadukan pesona santai Brad Pitt dan arahan dinamis Joseph Kosinski yang berhasil menghadirkan nuansa klasik yang keren dalam dunia balap modern.
Saat ini F1 The Movie masih tayang di bioskop seluruh Indonesia.
2. Elio
Film animasi ini mengisahkan tentang Elio, seorang bocah laki-laki yang begitu terobsesi dengan dunia luar angkasa dan ketertarikan terhadap alien.
Ia lalu berkesempatan dikirim ke Communiverse, sebuah organisasi antarplanet yang membuatnya tak sengaja diidentifikasi sebagai pemimpin Bumi. Petualangan menarik Elio di luar angkasa pun dimulai.
Elio mendapat rating sebesar 90 persen dari Rotten Tomatoes.
Tag
Berita Terkait
-
Dapat Gambaran Mati, Epy Kusnandar Ketakutan Jadi Jenazah Bangkit di Film Selepas Tahlil
-
14 Tahun Vakum Akting, Enno Lerian Grogi Sampai Tangan Dingin Saat Kembali Syuting
-
The Cat in the Hat Kini Hadir dalam Film Animasi, Ini Trailer Resminya
-
Dibintangi Leonardo DiCaprio, One Battle After Another Akan Rilis September 2025
-
4 Rekomendasi Film Jepang yang Penuh Emosi, Sunyi tapi Dalam!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings