Ruben Onsu dan Minola Sebayang usai menjalani pemeriksaan terkait laporan dugaan fitnah ayah kandung Thalia di Polda Metro Jaya pada Senin, 11 Agustus 2025. [Tiara Rosana/Suara.com]
Laporan tersebut terdaftar dengan nomor STTLP/B/5364/VII/2025/SPKT/POLDA METRO JAYA.
Laporan polisi ini dibuat Ruben Onsu karena unggahan akun @vina.run menuding Thalia Putri Onsu adalah anak hasil perselingkuhan Sarwendah dengan dari Paulus Pinonton Tirajoh, dan bukan anak kandung Ruben.
Ruben menilai tuduhan tersebut mencemarkan nama baik keluarganya dan menyebarkan informasi palsu.
Akun tersebut dilaporkan dengan Pasal 310 dan Pasal 311 KUHP tentang pencemaran nama baik dan fitnah, serta Pasal 27 ayat (3) juncto Pasal 45 ayat (3) UU ITE tentang pencemaran nama baik melalui media elektronik dengan ancaman hukuman maksimal delapan tahun penjara.
Komentar
Berita Terkait
-
5 Artis Jalani Co-Parenting Meski Pernikahan Kandas, Terbaru Acha Septriasa
-
Anaknya Digendong Pacar Baru Sarwendah, Ruben Onsu: Gue Marah Kalau...
-
Ruben Onsu Curiga Ada Dalang di Balik Kasus Bullying Anaknya, Sosoknya dari Dunia Hiburan?
-
Ruben Onsu Ungkap Amarah Betrand Peto: Kesal Adiknya Difitnah, Mau Ikut Laporkan Haters
-
Jordi Onsu Buka Kartu, Beberkan Kondisi Sarwendah saat Proses Bayi Tabung Thalia
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Kunci Harmonis 16 Tahun Kebersamaan Dimas Seto dan Dhini Aminarti: Ketawa Terus
-
Adu Akting Lagi, Dimas Seto dan Dhini Aminarti Hadapi Konflik Pelik di Film Mengejar Restu
-
Bongkar Dapur AMI Awards: Viral di TikTok Tak Jamin Menang, Kualitas Tetap Jadi Raja
-
Sisi Idealis Danilla Riyadi di Calon Album Barunya
-
Sinopsis Film Jumanji 3: Petualangan Terakhir dari Waralaba Legendaris
-
Pendidikan Gus Elham, Cuma Lulusan SD dan Pondok Pesantren?
-
Joko Anwar: Label 'Kisah Nyata' Tak Jamin Film Laku Keras di Pasaran
-
Dilema Reza Rahadian saat 'Keadilan (The Verdict)' harus bersaing dengan 'Pangku'
-
Ambisi Manoj Punjabi Jadikan MD Pictures 'Raksasa' Konten di Asia Tenggara
-
Gelar Konser Akbar 30 Tahun, Opick Akan Berikan Sajian Spesial buat Gen Z