Suara.com - Film The Shadow's Edge akhirnya tayang di bioskop-bioskop Indonesia pada Rabu, 20 Agustus 2025.
The Shadow's Edge amat ditunggu-tunggu lantaran Jackie Chan menjadi pemeran utamanya.
Selain itu, idol KPop Jun Seventeen juga menjadi salah satu pemain film yang disutradarai Larry Yang ini.
Sebelum nonton ke bioskop, simak berbagai fakta menarik The Shadow's Edge yang dirangkum dari berbagai sumber berikut.
1. Film Jackie Chan Paling Serius dan yang Terbaik
Setelah premiere di Beijing pada 3 Agustus 2025, Jackie Chan menerima pujian atas perannya dalam film The Shadow's Edge.
Bahkan menurut fans, The Shadow's Edge merupakan film terbaik Jackie Chan selama beberapa tahun terakhir.
Beda dengan film-film Jackie Chan yang kerap menawarkan humor di beberapa adegan, The Shadow's Edge tak menyuguhkan hal serupa.
Oleh sebab itu, selain yang terbaik, The Shadow's Edge disebut sebagai film Jackie Chan paling serius.
Baca Juga: Sinopsis Karate Kid: Legends, Kembalinya Jackie Chan dalam Kisah Haru Penuh Aksi
Jackie Chan berperan sebagai pensiunan polisi Makau bernama Wong Tak Chung yang kembali bertugas untuk memburu komplotan pencuri canggih.
2. Dibintangi Jun Seventeen
Jun Seventeen juga menjadi daya tarik tersendiri untuk film The Shadow's Edge.
Jun berperan sebagai Hu Feng yang akan menjadi karakter antagonis pertamanya di layar lebar.
Tony Leung Ka-fai berperan sebagai ayah angkat Jun di film ini. Mereka tergabung dalam organisasi kriminal yang dihadapi Jackie Chan.
Bukan hanya hacker yang ahli, Jun diceritakan lihai menyusun taktik dan bertarung secara fisik.
Berita Terkait
-
Review Vanguard: Aksi Spektakuler Jackie Chan di Tengah Kritik, Tayang Malam Ini di Indosiar
-
Miris! Ayahnya Bergelimang Harta, Putri Jackie Chan Dibiarkan Tidur di Kolong Jembatan
-
Putri Jackie Chan Hidup Jadi Tunawisma di Kanada, Jauh dari Kemewahan Sang Ayah
-
The Medallion: Ketika Jackie Chan Jadi Manusia Super, Tayang Malam Ini di Indosiar
-
Heart of Dragon, Film Drama Menyentuh Jackie Chan dan Sammo Hung Tayang Malam Ini
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert