"Embrio yang tidak bagus ini tidak bertumbuh dengan baik yang mengakibatkan kegagalan di semester satu. Sebelum tiga bulan itu sudah pasti enggak jadi, baik itu keguguran, jantungnya tiba-tiba hilang, atau cacat," lanjutnya.
Karena itulah, program bayi tabung (IVF) kembali menjadi jalan yang mereka pilih, sama seperti pada kehamilan pertama.
Metode ini dianggap sebagai solusi terbaik untuk mengatasi tantangan tersebut.
Melalui IVF, mereka dapat melakukan PGT-A (Preimplantation Genetic Testing for Aneuploidy), sebuah teknologi yang memungkinkan tim medis untuk menyaring embrio terbaik dan memastikan tidak ada kelainan genetika atau kromosom.
Prioritaskan Keselamatan Istri di Atas Segalanya
Meskipun impian memiliki sepasang anak, laki-laki dan perempuan, begitu besar, Denny Sumargo menunjukkan kedewasaannya sebagai seorang suami dan ayah.
Ia menegaskan bahwa prioritas utamanya tetaplah kesehatan dan keselamatan sang istri.
Perjuangan berat yang telah dilalui Olivia pada kehamilan pertama membuatnya lebih bijaksana dalam menatap program kedua ini.
"Jujur, gue pengin punya anak dua dan itu sepasang, tetapi kalau enggak dikasih, satu juga ya enggak apa-apa," tutupnya.
Baca Juga: Punya 8 Perusahaan, Denny Sumargo Ternyata Dapat Gaji Bulanan
Baginya, anugerah satu anak sudah lebih dari cukup jika memang itu takdir terbaik, karena nyawa dan kebahagiaan Olivia adalah segalanya.
Berita Terkait
-
Punya 8 Perusahaan, Denny Sumargo Ternyata Dapat Gaji Bulanan
-
Geger! Denny Sumargo Sebut Ada Artis Inisial A Hamili Perempuan: Selesaikan di Ranah Pribadi
-
Deretan Tokoh Publik yang Menempuh Tes DNA di Tengah Skandal Anak Kandung
-
Bakal Jadi Sorotan Pemerintah, Hard Gumay Ramal Gedung Penting di Jakarta Terbakar 2026
-
5 Ramalan Mengejutkan Hard Gumay di 2026: Dari Artis Meninggal hingga Pejabat A Terjerat Korupsi
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
Terkini
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika