Suara.com - Aktor asal Korea Selatan, Ahn Hyo Seop membuat fans heboh dalam pegelaran fan meeting yang diadakan di Jakarta pada Sabtu, 23 Agustus 2025.
Bagaimana tidak, bintang A Business Proposal ini menggombali para penggemar yang hadir pakai Bahasa Indonesia.
Awalnya, Edric Tjandra selaku host membimbing Ahn Hyo Seop untuk membacakan kalimat yang dimaksud.
"Boleh aku masuk mimpimu," ujar Edric Tjandra berbahasa Indonesia.
"Ini serem nggak sih?" sahut Ahn Hyo Seop setelah paham artinya.
"Nggak, ini maksudnya boleh nggak sih aku ikut di dalam mimpimu," jawab Edric Tjandra meluruskan.
Meskipun begitu, Ahn Hyo Seop tetap mengucap kalimat tersebut dan disambut teriakan heboh penonton.
"Boleh aku masuk mimpimu," kata Ahn Hyo Seop dengan senyum malu-malu.
Kehebohan ini berlanjut ketika Ahn Hyo Seop beranjak ke kalimat berikutnya.
Baca Juga: Tembus Box Office Korea, Film Baru Lee Min Ho, Omniscient Reader Kapan Tayang di Bioskop Indonesia?
"Hari ini kamu cantik," ucapnya yang bikin venue semakin panas dan riuh oleh suara para penggemar yang langsung meleleh mendengarnya.
Terakhir, gombalan maut Ahn Hyo Seop tak kalah membuat klepek-klepek. Pasalnya, dia memanggil para penggemarnya dengan sebutan sayang.
"Aku cinta kamu, sayang," tuturnya yang lagi-lagi bikin fans histeris.
Seperti diketahui, fan meeting Ahn Hyo Seop ini digelar di Hall D2, JIExpo Kemayoran, Jakarta.
Selain bincang santai ditemani Edric Tjandra, Ahn Hyo Seop juga unjuk kebolehannya bernyanyi.
Di momen ini, Ahn Hyo Seop memboyong tim langsung dari Korea untuk live band. Ia menyanyikan beberapa lagu OST dan tembang populer lainnya.
Berita Terkait
-
Nyanyi Lagu Indonesia Pakai Batik, Ahn Hyo Seop Tampil Romantis di Fan Meeting Jakarta
-
5 Drama Terbaik Ahn Hyo Seop, Bintang Tamu HUT SCTV ke-35
-
Fan Meeting di Jakarta Digelar Malam Ini, Ahn Hyo Seop Akui Gugup
-
12 Upcoming Konser K-Pop dan Fan Meeting Tahun 2025 di Indonesia, BLACKPINK Tampil di SUGBK
-
Kembali ke Indonesia, Ahn Hyo Seop Gelar Fan Meeting di Jakarta Akhir Pekan Ini
Terpopuler
- 6 Mobil Terbaik untuk Lansia: Fitur Canggih, Keamanan dan Kenyamanan Optimal
- 10 Mobil Mini Bekas 50 Jutaan untuk Anak Muda, Sporty dan Mudah Dikendarai
- 5 Tablet RAM 8 GB Paling Murah yang Cocok untuk Multitasking dan Berbagai Kebutuhan
- 6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
Pilihan
-
Profil Superbank (BSPR): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
-
Dua Emiten Pemenang Lelang Frekuensi 1,4 GHz Komdigi: Penawaran Capai Rp 400 Miliar
-
OJK Lapor Bunga Kredit Perbankan Sudah Turun, Cek Rinciannya
-
Profil PT Abadi Lestari Indonesia (RLCO): Saham IPO, Keuangan, dan Prospek Bisnis
Terkini
-
Didapuk Jadi Brand Ambassador, Shenina Cinnamon Bagikan Tips Merawat Kulit di Tengah Kesibukan
-
High School Fest 2025 Sukses Digelar, Hadirkan Nuansa Nostalgia di Pinggir Pantai
-
Alyssa Daguise Hamil, Ghazali Justru yang Kena 'Demam' Ngidam
-
4 Rekomendasi Film dan Serial Bagi Kamu Penyuka Komedi Satir
-
Siap Hamil Tahun Depan, Luna Maya Sudah Siapkan Nama Anak yang Indonesia Banget
-
Sinopsis Sugar Baby: Adipati Dolken Nyamar Jadi Orang Kaya Demi Pikat Davina Karamoy
-
Salt Malam Ini di Trans TV: Angelina Jolie Jadi Angen CIA di Tengah Aksi Spionase Penuh Adrenalin
-
Pernikahan Azriel Hermansyah dan Sarah Menzel Satukan 3 Budaya
-
"Mikul Dhuwur, Mendem Jero": Kode Keras Virgoun di Tengah Isu Perselingkuhan Inara Rusli
-
Cucu Pertama Ahmad Dhani Laki-laki atau Perempuan? Al dan Alyssa Masih Rahasiakan