Mereka mengangkut berbagai macam harta benda mulai dari kursi, meja, lemari, televisi, peralatan elektronik, hingga pakaian. Bahkan, kucing peliharaan Uya turut digondol massa.
Tak hanya menjarah, massa juga merusak berbagai fasilitas yang tak bisa diangkut seperti tangga, gerbang, hingga peralatan yang ada di kamar mandi.
“Benar, sejauh ini ada sembilan orang yang sudah ditangkap,” ujar Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Timur, AKBP Dicky Fertoffan.
Menurut Dicky Fertoffan, penangkapan pelaku penjarahan dilakukan setelah penyidik memperoleh rekaman video serta menemukan sejumlah barang yang diduga hasil penjarahan.
Barang bukti tersebut berupa perabot rumah tangga milik Uya Kuya. Para terduga pelaku diamankan langsung di lokasi kejadian.
Dicky menambahkan, pihak kepolisian juga menelusuri rekaman video, termasuk siaran langsung di media sosial yang berkaitan dengan peristiwa itu.
“Pelaku sebenarnya lebih dari sembilan orang. Kami masih mendalami peran masing-masing dan terus memburu pelaku lain yang terekam dalam video,” ungkap Dicky.
Lebih lanjut, Dicky mengungkapkan, aksi penjarahan tersebut tetap terjadi meski sebelumnya personel Polsek Duren Sawit sudah berupaya memberi imbauan agar massa tidak melakukan tindakan pidana.
Akan tetapi, jumlah massa yang besar ternyata membuat situasi tak terkendali. “Akhirnya, tim gabungan Reskrim dan Samapta turun melakukan penindakan,” paparnya lebih lanjut.
Baca Juga: Setelah Rumah Dijarah Massa, Eko Patrio dan Uya Kuya Dinonaktifkan dari DPR
Kontributor : Anistya Yustika
Berita Terkait
-
Berat Kucing Uya Kuya Cuma 1 Kilo dan Kutuan, Sherina: Tak Mungkin Terjadi 1-2 Hari Terakhir
-
Cinta Kuya Diam saat Indonesia Kacau, Padahal Dulu Aktif Galang Dana untuk LA
-
Uya Kuya Diduga Kabur ke Luar Negeri Usai Rumahnya Dijarah
-
Kontroversi Tunjangan Dewan, Adies Kadir Dinonaktifkan dari Anggota DPR! Ini Alasan Golkar
-
PAN Tegaskan Segera Lantik Anggota DPR Pengganti Uya Kuya dan Eko Patrio
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Penunggu Rumah: Buto Ijo Hadirkan Ketegangan yang Ramah Anak dan Keluarga
-
4 Artis Ungkap Kisah Hidup Lewat Buku, Jauh Sebelum Aurelie Moeremans
-
Profil Becky Armstrong, Nanno Baru di Girl from Nowhere: The Reset
-
Keluar dari Zona Nyaman, Judika Jelajahi Nuansa Folk Lewat Lagu "Terpikat Pada Cinta"
-
Eksplorasi Tabu dan Misteri di Bercinta dengan Maut, Hadirkan Maxime Bouttier hingga Teuku Rassya
-
Film India Haq Dinilai Mirip Kasus Inara Rusli, Bisa Ditonton di Netflix
-
Mengenal Deviana Mulyadi, Istri Kak Seto yang Jarang Tersorot
-
Wajib Tahu! Rekap Film 28 Years Later Sebelum Nonton The Bone Temple
-
Sinopsis The Art of Sarah, Lee Jun Hyuk Selidiki Kehidupan Shin Hae Sun yang Penuh Teka-teki
-
Kasus Aurelie Jadi Pemicu, Kak Seto Dituding Child Grooming Gara-Gara Usia Istri