Suara.com - Menikmati film horor dengan atmosfer mencekam seperti The Conjuring memang memberikan pengalaman berbeda bagi para pecinta film bergenre seram.
Tak heran, banyak penonton selalu mencari rekomendasi tontonan lain yang mampu menghadirkan adrenalin dan rasa takut serupa.
Saga horor yang awalnya diarahkan oleh James Wan ini mungkin telah berakhir dengan dirilisnya The Conjuring: Last Rites pada 3 September 2025.
Namun, tujuh film horor terbaik bisa kamu tonton jika masih haus dengan teror setelah The Conjuring Saga berakhir.
1. Insidious (2010)
Film garapan James Wan ini kerap disebut sebagai "saudara" dari The Conjuring karena sama-sama mengusung kisah keluarga yang diteror arwah jahat.
Cerita Insidious berpusat pada seorang anak yang jatuh dalam koma misterius, di mana ternyata rohnya terjebak di alam lain yang dipenuhi makhluk menyeramkan.
Kengerian dalam film ini hadir lewat jumpscare yang segar dan atmosfer tegang sejak awal hingga akhir.
Tak hanya menakutkan, Insidious juga berhasil membangun mitologi horor yang luas hingga melahirkan beberapa sekuel sukses.
2. Sinister (2012)
Jika kamu menyukai horor dengan nuansa gelap dan disturbing, Sinister bisa menjadi pilihan tepat.
Baca Juga: Sinopsis Film Gereja Setan, Terinspirasi Kisah Nyata Mongol Stres
Film ini menceritakan seorang penulis novel kriminal yang menemukan rekaman video berisi pembunuhan mengerikan di rumah barunya.
Alih-alih sekadar horor supranatural, Sinister mengedepankan teror psikologis yang perlahan merayap dan membuat penonton tidak nyaman.
Bahkan banyak kritikus menyebut film ini sebagai salah satu horor paling mengganggu dalam dekade 2010-an.
3. The Haunting in Connecticut (2009)
Konon diangkat dari kisah nyata, film ini menceritakan sebuah keluarga yang pindah ke rumah baru yang dulunya adalah rumah duka.
Alih-alih hidup tenang, mereka justru diteror oleh entitas jahat yang menghuni rumah tersebut.
Dengan atmosfer kelam dan adegan-adegan mengerikan, The Haunting in Connecticut menawarkan sensasi horor klasik yang membuat bulu kuduk berdiri.
Berita Terkait
-
Sinopsis Film Gereja Setan, Terinspirasi Kisah Nyata Mongol Stres
-
Sinopsis Queen Mantis, Dilema Detektif Ungkap Pembunuhan Berantai
-
Review The Conjuring: Last Rites: Penutup yang Antiklimaks dan Kurang Gong
-
Moonfall: Ketika Bulan Menghantam Bumi dan Teori Konspirasi Terbukti, Malam Ini di Trans TV
-
Lebih Gelap dan Sensual, Ini Sinopsis Film Wuthering Heights 2026
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
Terkini
-
Kesaksian Diah Permatasari Bertemu Sosok Bobby Saat Syuting Bersama Aurelie Moeremans
-
Kini Dijodohkan Eva Manurung dengan Virgoun, Adu Nasib Percintaan Dewi Perssik vs Inara Rusli
-
Kasus Dugaan Penipuan Masuk Akpol, Adly Fairuz Diperiksa Polisi dan Muncul Bukti Percakapan
-
Profil Ibu Manohara, Berdarah Bangsawan hingga Aib Suka Gonta-ganti Agama Diungkit
-
Diduga Istri Baru Gubernur Aceh Mualem Masih Ada Hubungan dengan Syahrini, Siapanya?
-
Farida Nurhan Buka-bukaan Nominal Pendapatan di YouTube Hingga Putuskan Jual Akun
-
Brooklyn Beckham Bongkar Borok Keluarganya, David Beckham Bahas Soal Kesalahan Anak
-
Pandji Pragiwaksono Tanggapi Sindiran Tretan Muslim dan Coki Pardede Bareng Wapres Gibran
-
Jawaban Tegas Felice Gabriel Anak Dewi Perssik Saat Ditanya Pilih Artis atau Tentara, Videonya Viral
-
Jule Akhirnya Muncul Usai Cerai dan Gosip Selingkuh: Izinkan Aku Menjadi Diri Sendiri