- Kisah cinta segitiga Belly dengan dua bersaudara, Conrad dan Jeremiah.
- Serial tiga musim ini menutup perjalanan emosional pilihan Belly.
- Cerita akan berlanjut dalam sebuah film layar lebar.
Suara.com - Serial remaja The Summer I Turned Pretty resmi menutup kisahnya setelah tiga musim penayangan penuh emosi dan nostalgia di Prime Video.
Serial yang diadaptasi dari novel karya Jenny Han ini pertama kali tayang pada 2022, dan berhasil mencuri perhatian penonton dengan konflik cinta segitiga berlatar musim panas yang hangat.
Setelah tiga tahun menemani penggemar, musim ketiganya sekaligus menjadi penutup perjalanan emosional Isabel "Belly" Conklin (Lola Tung) bersama dua bersaudara Fisher, Conrad (Christopher Briney) dan Jeremiah (Gavin Casalegno).
Berikut sinopsis The Summer I Turned Pretty yang berakhir dalam tiga musim.
Musim Pertama: Awal Cinta Segitiga
Musim pertama terdiri dari tujuh episode yang memperkenalkan Belly sebagai gadis remaja yang selalu menghabiskan musim panas di Cousins Beach bersama keluarga Fisher.
Kedatangannya yang kali ini tampil lebih dewasa membuat Conrad dan Jeremiah melihatnya dengan cara berbeda, memicu awal cinta segitiga yang rumit.
Belly berusaha memastikan perasaan terhadap dua bersaudara itu sambil menghadapi tantangan masa remaja yang berwarna.
Di tengah kisah cinta remaja tersebut, terungkap bahwa Susannah, ibu Conrad dan Jeremiah, mengidap kanker yang membuat suasana musim panas itu penuh ketidakpastian.
Baca Juga: The Forever Purge: Horor Brutal yang Menyentuh Isu Rasisme dan Xenofobia, Malam Ini di Trans TV
Musim pertama ditutup dengan Belly dan Conrad akhirnya memulai hubungan mereka, walau masih diliputi keraguan soal masa depan.
Musim Kedua: Duka dan Pertaruhan Masa Lalu
Musim kedua yang memiliki delapan episode membawa nuansa lebih kelam karena kematian Susannah yang memecah hubungan antara dua keluarga tersebut.
Belly yang putus dari Conrad mencoba melupakan masa lalunya dan mulai menjalin hubungan dengan Jeremiah.
Konflik utama musim ini adalah upaya menyelamatkan rumah pantai di Cousins Beach yang ingin dijual oleh bibi mereka.
Conrad dan Jeremiah harus bekerja sama kembali, dan mereka meminta bantuan Belly untuk ikut kembali ke tempat penuh kenangan itu.
Berita Terkait
-
Resmi, Prime Video Lanjutkan Kisah The Summer I Turned Pretty ke Versi Film
-
Final Season 3 Bikin Heboh, The Summer I Turned Pretty Lanjut Jadi Film!
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Film Maryam: Janji dan Jiwa yang Terikat, Mulai Tayang Hari ini
-
Film Anaconda Tayang Desember 2025, Jack Black dan Paul RuddBawa Humor di Tengah Teror
-
4 Fakta Menarik The Summer I Turned Pretty The Movie, Kisah Cinta Belly dan Conrad Berlanjut
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
David Beckham Dianugerahi Gelar Kebangsawanan Sir dari Raja Charles III
-
Tahu Konflik di Rumah Tangga, Adik Bersaksi di Sidang Cerai Andre Taulany
-
Barbie Kumalasari Ngaku Ditipu Sahabat Sampai Rp225 Juta, Ancam Bakal Lapor Polisi
-
Bukan Penyanyi, Yura Yunita Dulunya Bercita-cita Jadi Analis Kimia
-
Raditya Dika Akui Punya Utang Budi pada Andien, Jasa 20 Tahun Lalu yang Tak Terlupakan
-
Gegara Dress Mini, Penampilan Olla Ramlan di Kampung Halaman Jadi Gunjingan
-
Yura Yunita Ungkap Pengalaman Menegangkan Saat Liputan di Penjara Nusakambangan
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Pantau Kondisi, Raffi Ahmad Ungkap Alasan Operasi Fahmi Bo Tertunda
-
Melly Goeslaw Unggah Foto Bareng BBB, Potret Terbaru Laudya Cynthia Bella Bikin Penasaran