-
Aktor Ji Chang Wook mengunjungi Bali dan Yogyakarta untuk proyek rahasia.
-
Ia berkolaborasi dengan banyak artis ternama Indonesia selama kunjungannya.
-
Ji Chang Wook berbaur dengan warga dan mengapresiasi budaya lokal.
Di sana, dka kembali menarik perhatian publik usai terlihat bersama Pevita Pearce dan influencer Agung Karmalogy. Mereka bertiga diduga tengah syuting konten di Candi Prambanan.
Yang lebih membuat heboh, Ji Chang Wook terlihat mengenakan beskap tradisional Jawa Tengah, memperlihatkan sisi apresiatifnya terhadap budaya lokal.
Tak berhenti sampai di situ, sang aktor juga tampak bertemu dengan Maxime Bouttier, aktor sekaligus suami dari Luna Maya.
Dalam momen tersebut, Maxime bahkan sempat merekam video ucapan salam dari Ji Chang Wook khusus untuk Luna Maya. Video tersebut pun langsung viral di berbagai platform sosial media.
Tak hanya beraktivitas di lokasi syuting, Ji Chang Wook juga diketahui berbaur dengan warga lokal.
Beberapa fans membagikan momen ketika sang aktor menyapa penggemar dan makan lesehan di rumah salah satu warga Yogyakarta.
Usai dua hari berada di Kota Gudeg, Ji Chang Wook dilaporkan meninggalkan Yogyakarta dan terlihat di Bandara Internasional Yogyakarta pada hari ini, Selasa, 14 Oktober 2025.
Hingga kini, belum diketahui ke mana tujuan selanjutnya dari bintang drama Healer tersebut.
Meski belum ada keterangan resmi, banyak netizen menduga kunjungan Ji Chang Wook ke Indonesia berkaitan dengan proyek konten bersama Traveloka, mengingat dia merupakan brand ambassador dari platform perjalanan tersebut.
Baca Juga: Dari Ratu Tonight Show Jadi Bintang Film Galau: Perjalanan Karier dan Cinta Enzy Storia
Apapun proyek yang sedang digarap, kehadiran Ji Chang Wook di Indonesia jelas meninggalkan kesan mendalam bagi para penggemarnya.
Dari Bali hingga Yogyakarta, kehangatan dan keramahan sang aktor sukses memikat hati publik Tanah Air.
Berita Terkait
-
Bikin Fans Terpana! Momen Ji Chang Wook Jadi Mas-Mas Jogja
-
Pevita Pearce Pamer Foto Bareng Ji Chang Wook di Prambanan, Posenya Bikin Netizen Histeris
-
Ji Chang Wook Kepergok Akrab dengan Dikta dan Bryan Domani, Proyek Apa di Bali?
-
Prioritaskan Nikah, Luna Maya Pernah Tolak Jadi Produser Film karena Duitnya Pas-pasan
-
Film "Yakin Nikah" Resmi Tayang, Menandai Kembalinya Film Romantic Comedy Menggemaskan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
4 Pertunangan Pasangan Artis Disiarkan TV, Terbaru El Rumi dan Syifa Hadju
-
Deretan Host Indonesian Idol, Robby Purba Gantikan Boy William di 2026
-
Pecah! 11 Idol K-Pop Comeback 2026: EXO, BTS hingga BIGBANG
-
Siapa Mikhail Iman? Sosok yang Dicurigai Pacar Baru Ria Ricis
-
Sinopsis A Knight of the Seven Kingdoms, Prekuel dari Game of Thrones
-
Antara Ibu, AI, dan Ibu Pertiwi: Menyelami Kedalaman Filosofis Film Esok Tanpa Ibu
-
3 Karakter Utama Film Korea Sister, Jung Ji So Comeback!
-
Bukan Kejar Harta, Teddy Pardiyana Ungkap Alasan Ajukan Hak Ahli Waris Bintang
-
Nostalgia Tren 2016, 6 Selebritis Tampil Ikonik dengan Kalung Choker dan Jeans Robek
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Film The American di Netflix, Thriller Sunyi yang Menegangkan