-
Mantan karyawan Ashanty, Ayu, resmi ditahan polisi atas dugaan penggelapan dan pemalsuan data.
-
Penahanan dilakukan setelah pemeriksaan 10 jam dengan total 57 pertanyaan oleh penyidik Polres Tangerang Selatan.
-
Kasus ini merupakan lanjutan dari laporan Ashanty, dan surat penahanan telah resmi diterbitkan serta ditandatangani oleh pihak berwenang.
Suara.com - Babak baru dalam perseteruan antara penyanyi Ashanty dan mantan karyawannya, Ayu, akhirnya menemui titik terang yang dramatis.
Ayu resmi ditahan oleh pihak kepolisian setelah melalui proses pemeriksaan yang panjang.
Penahanan ini merupakan buntut dari laporan yang dilayangkan Ashanty terkait dugaan penggelapan dan pemalsuan data.
Kuasa hukum Ayu, Stifan Heryanto, mengonfirmasi kabar penahanan kliennya tersebut.
Stifan menjelaskan bahwa penahanan dilakukan setelah Ayu menjalani pemeriksaan sebagai tersangka.
Pemeriksaan tersebut berlangsung selama kurang lebih 10 jam di Polres Tangerang Selatan pada 24 Oktober 2025.
"Benar adanya, Ayu sudah dilakukan penahanan per kemarin," ujar Stifan di kantornya di kawasan Depok, Jawa Barat, Minggu, 26 Oktober 2025.
Menurut Stifan, kliennya dicecar sekitar 57 pertanyaan oleh penyidik selama proses Berita Acara Pemeriksaan (BAP).
"Setelah BAP selesai. Kurang lebih ada 57 pertanyaan," lanjutnya.
Baca Juga: 3 Temuan Pengacara Ashanty, Diduga Hubungkan Tersangka Penggelapan dengan Jaringan Penipu Umrah
Kasus ini sendiri bermula dari laporan Ashanty yang menuding Ayu melakukan penggelapan dana perusahaan saat masih bekerja untuknya.
Pihak kuasa hukum juga mengungkapkan bahwa surat perintah penahanan untuk Ayu telah diterbitkan dan ditandatangani oleh Kepala Satuan (Kasat).
"Surat penahanannya sudah turun, dan sudah ditandatangani oleh Pak Kasat," pungkas Stifan.
Berita Terkait
-
Tak Puas di Bidang Kuliner, Ayu Aulia Buka Salon hingga Butik
-
Ibu Ayu Ting Ting Kerja Apa? Hidup Glamor Bak Sosialita
-
Ayu Chairun Nurisa Bantah Tudingan Umrah buat Kabur dari Pemeriksaan Tersangka
-
Reaksi Ayu eks Karyawan Ashanty soal Hubungan dengan Terduga Pelaku Penipu Umrah
-
Pak Tarno Jadi Korban, Ditipu Puluhan Juta oleh Wanita yang Terhubung dengan Tersangka Kasus Ashanty
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
Terkini
-
Baru 2 Bulan Menikah, Boiyen Gugat Cerai Rully
-
Netizen Buru Sosok Luna, Perempuan yang Diduga Pemantik Hoaks Es Gabus Spons di Kemayoran
-
Dewi Perssik Semprot Afan DA karena Tarif Selangit, Manajer Tantang Bukti
-
10 Tahun Hengkang, Badai Konsisten Tolak Reuni Kerispatih: Saya Baik-Baiik Saja
-
Misteri Sosok V, Saksi Kunci yang Ditunggu Polisi di Penyelidikan Kematian Lula Lahfah
-
Selamat! Fiki Naki dan Tinandrose Umumkan Kehamilan Anak Pertama
-
Polisi Akan Bongkar Penyebab Kematian Lula Lahfah dengan Menggandeng Kemenkes dan Forensik
-
Klaim Edukasi Berujung Bidikan Propam: Oknum Polisi Kasus Es Gabus Terancam Sidang Etik
-
Ramai Spekulasi soal Kematian Lula Lahfah, Bunga Zainal Semprot Netizen: Enggak Ada Empati
-
Promo Buy 1 Get 1 Free Tiket Film Tolong Saya! (Dowajuseyo) di m.tix, Buruan Cek Sebelum Hangus