-
Sejumlah artis memilih proses cerai secara diam-diam dari publik.
-
Alasan utama untuk melindungi privasi anak dan keluarga mereka.
-
Perpisahan diumumkan setelah resmi atau proses berjalan dengan senyap.
Suara.com - Perceraian bagi seorang figur publik seringkali menjadi sorotan tajam yang tak terhindarkan, tak terkecuali Raisa Andriana dan Hamish Daud.
Namun, sejumlah artis memilih jalan berbeda dengan merahasiakan proses perceraian mereka demi melindungi privasi anak dan keluarga, termasuk Raisa Andriana.
Meskipun, akhirnya gugatan cerai Raisa Andriana akhirnya bocor ke publik setelah berusaha dirahasiakan rapat-rapat.
Selain Raisa, berikut ini beberapa artis yang juga menutup rapat perceraiannya dan baru mengumumkannya setelah resmi berpisah.
1. Ari Lasso
Musisi Ari Lasso sukses membuat publik kaget saat mengumumkan perceraiannya dengan Vitta Dessy Catur Purnama pada Jumat (25/10/2024).
Tak main-main, ia mengaku sudah resmi berpisah sejak Februari 2024 atau delapan bulan lamanya.
Ari Lasso menegaskan bahwa kerahasiaan itu disengaja untuk menghindari drama.
Keputusan ini membuat publik tak mengetahui detail gugatan, termasuk siapa yang mengajukan dan di pengadilan mana.
Baca Juga: Dituding Liburan dengan Hamish Daud, Sahabat Sabrina Alatas: Jangan Fitnah
Namun karena rumor liar mulai beredar, Ari Lasso akhirnya buka suara.
Ia menegaskan perpisahan itu sudah didiskusikan dengan anak-anak mereka dan semua dalam kondisi baik.
Kabar perceraian Acha Septriasa dan Vicky Kharisma juga sama sekali tak terendus media.
Sah bercerai pada Mei 2025, publik baru mengetahuinya pada Agustus 2025 setelah Acha menyinggung soal co-parenting di media sosial.
Dalam podcast Denny Sumargo, Acha mengungkap betapa beratnya menyimpan rahasia itu sendirian.
Berita Terkait
-
4 Borok Hamish Daud dari Masa ke Masa, Kini Digugat Cerai Raisa dan Dituding Selingkuh
-
Video Lawas Raisa Soal Reaksi Jika Diselingkuhi Kembali Viral: Aku Nggak Perlu Turun Tangan
-
Di Tengah Proses Cerai, Curhatan Lawas Raisa Soal Celana Hamish Daud yang Robek Mencuat Lagi
-
Dituding Liburan dengan Hamish Daud, Sahabat Sabrina Alatas: Jangan Fitnah
-
Apa Makna Lagu Pengganti Aku dari Raisa? Disorot di Tengah Isu Hamish Daud Mendua
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Kabar Duka, Mertua Once Mekel Musisi Senior Totok Sardjan Meninggal Dunia
-
Ditanya Siapa Ayahnya, Anak Sarwendah Langsung Tegas Tunjuk Giorgio Antonio
-
4 Borok Hamish Daud dari Masa ke Masa, Kini Digugat Cerai Raisa dan Dituding Selingkuh
-
Divonis Stroke, Kak Seto Ngeyel Disuruh Dokter Istirahat 2 Bulan: Nggak Nendang Rasanya!
-
Sarwendah Berkaca-kaca, Thania Gambar Keluarga Utuh dan Beri Panggilan Gio 'Daddy'
-
Fajar Sadboy Ditilang Karena Tak Pakai Helm, Netizen Heran Polisinya Ramah dan Malah Dibebaskan
-
Kak Seto Baru Sadar Kena Stroke Usai 4 Hari, Gejala Linglung dan Sulit Berpikir
-
Deddy Corbuzier Blak-blakan Masih Saling Cinta dengan Sabrina Chairunnisa
-
Hadirkan Sound Horeg, Gesrek Festival 2025 Siap Digelar di Jakarta
-
Kronologi Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Bareskrim Polri Imbas Lawakan Adat Toraja