Jodie bela suaminya yang dihujat
Jodie pun membenarkan sahabatnya itu tentang sikap Alden yang begitu peduli pada dirinya.
"Suamiku the best. Cuma kita-kita yang tahu karena dia nggak haus validasi dan ansos parah wkwk so lucky to have him," ungkap Jodie lewat Instagram Story-nya, pada 5 Desember 2025.
Tak cukup satu, Jodie kemudian mengunggah beberapa momen berharga bersama Alden selama pacaran.
Menurutnya, sang suami benar-benar cinta sejatinya yang tak suka pamer di media sosial.
"Super sweet tanpa harus pamer di sosmed. True love. Aku merasakan Tuhan ada di tengah-tengah kita," katanya.
Jodie mengaku sekarang harus dipamerin setelah gemas melihat komentar jahat netizen pada Alden hanya gara-gara satu video.
"Sorry share ini abis gemes parah (namanya juga cewek wkwk)," tambah lainnya.
Jodie pun meminta orang terdekatnya untuk mengunggah beberapa momen bucin Alden pada dirinya.
"Oh ya after ini coba rain_septiani keluarkan aminisi paparazzi kamu yang Alden bucin parah. Kasih tahu," pintanya.
Baca Juga: Penuh Haru, Brisia Jodie dan Jonathan Alden Akhirnya Wujudkan Dream Wedding
Dan benar akun itu langsung mengunggah beberapa momen bucin Alden dan Jodie.
"Semangat! Banyak orang lagi nabung dosa lewat kata-kata jahatnya dan fitnahnya. Dan banyak orang baik juga yang selalu support. Semoga doa baik selalu berbalik ke kalian," tulisnya.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
Deretan Mantan Pacar Awkarin, Kini Diputusin Padahal Sudah Rela Pindah ke Australia
-
Dihina Busuk Usai Dianggap Menggurui soal Pasangan, Brisia Jodie: Videonya Dipotong-potong
-
Jonathan Alden Dituding Tidak Peka, Brisia Jodie: Suamiku The Best!
-
Sah! Brisia Jodie dan Jonathan Alden Resmi Jadi Suami Istri Usai Ucap Janji Suci di Gereja Katedral
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
-
Aksi Jual Asing Marak, Saham BBCA Sudah 'Diskon' Hampir 10 Persen
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
Terkini
-
Kena Skandal Pajak, Deretan Brand Mulai Tinggalkan Cha Eun Woo
-
Daftar Nominasi Oscar 2026, Sinners Cetak Sejarah dengan 16 Nominasi
-
Lele Laila Penulis Danur Trauma, Persaingan Film Lebaran Lebih Panas dari Pilpres
-
Nominalnya Rp230 Miliar, Seberapa Serius Skandal Pajak Cha Eun Woo?
-
Jarinya Terjepit Pintu, Jennifer Bachdim Tak Tahu Apa Itu Damkar
-
Bantah Rebut Suami Dina Olivia, Dhena Devanka Ancam Polisikan Buzzer dan Sindir Ijonk
-
Penyebab Inti Ressa Gugat Denada Soal Penelantaran Anak, Sakit Hati Ibu Asuh Dipolisikan
-
Fix! Pevita Pearce Bintangi Film 5 CM Revolusi Hati
-
Ahmad Dhani Bocorkan Bulan Nikah El Rumi, Langsung Ditegur Mulan Jameela
-
Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500