Suara.com - Netflix mulai mengumumkan sejumlah film maupun serial yang akan tayang pada Januari 2026, salah satunya Sore: Istri dari Masa Depan.
Dengan judul internasional Sore: A Wife from The Future, film yang dibintangi Dion Wiyoko dan Sheila Dara ini bakal tayang ulang di Netflix pada 8 Januari 2026.
Film Sore pertama kali tayang di bioskop pada Juli 2025. Sambutan hangat diberikan oleh tiga juta penonton film yang disutradarai Yandy Laurens tersebut.
Festival Film Indonesia (FFI) pun memberikan empat Piala Citra, termasuk penghargaan Sutradara Terbaik.
Bahkan Sore: Istri dari Masa Depan mewakili Indonesia untuk kategori Best International Feature Film di Oscar 2026 (Academy Awards ke-98).
Oleh sebab itu, kabar film Sore akan segera tayang di Netflix mendapat sambutan antusias terutama yang belum sempat menyaksikan di bioskop.
"Finally yang kemarin aku belum sempet nonton wkwk," komentar akun @Shakr***.
"Finally akan aku rewatch sehari sekali," sahut akun @zeyaaho***.
"Aku kurang suka nonton film yang udah pernah kutonton tapi untuk sore aku gak bakal bosen nonton berulang kali," balas akun @cutiieca***.
Selain Sore: Istri dari Masa Depan, Andai Ibu Tidak Menikah dengan Ayah juga akan tayang ulang di Netflix pada 8 Januari 2026.
Selama tayang di bioskop mulai 23 Agustus 2025, film yang dibintangi Amanda Rawles ini hanya nyaris meraih satu juta penonton.
Walau begitu, Andai Ibu Tidak Menikah dengan Ayah meraih banyak respons positif dari pecinta film Tanah Air.
"Baru nonton film andai ibu tidak menikah dengan ayah. Sedih banget," komentar akun @bearweb***.
"Gak tau ya gimana filmnya. Tapi dari judul aja aku dah relate. Feel guilty for my mom. Maaf ya Mak, harus nikah sama bapakku yang kayak gitu," balas akun @pake***.
Berita Terkait
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
7 Drama Korea Tayang Februari 2026, Shin Hae Sun sampai Han Ji Min Comeback
-
Diambil dari Kisah Nyata, Film The Big Fix Gaet Mark Wahlberg Jadi Pemain
-
Song Kang Ho dan Youn Yuh Jung Jadi Pasangan Berkuasa di BEEF Season 2
-
Daftar Konten Korea Netflix 2026: Variety Show dan Drama Thriller Siap Ramaikan Layar
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
Bantah Mitos GERD di Kasus Lula Lahfah, Dokter Spesialis Jantung Skakmat Netizen
-
Keanu AGL Kecewa Ramai Isu Lula Lahfah Meninggal Akibat Overdosis
-
Pakai Dresscode Hitam, Keanu AGL Tak Menyangka Jadi Salam Perpisahan untuk Lula Lahfah
-
Profil Lucky Element, Meninggal Dunia di Usia 49 Tahun
-
Gabung Ariel NOAH, Raline Shah hingga Arya Saloka Dikabarkan Bintangi Film Dilan ITB 1997
-
Teddy Pardiyana Minta Legalitas Warisan Demi Sekolah Bintang, Sule Heran: Pakai Dokumen Ahli Waris?
-
Apa Itu Kolonoskopi? Prosedur Kesehatan yang Dijalani Lula Lahfah Sebelum Meninggal Dunia
-
Kabar Duka, Lucky Element Meninggal Dunia
-
Film Horor Psikologis Return to Silent Hill Tayang di Indonesia Mulai 28 Januari 2026
-
Nikah Besok, Intip Perjalanan Cinta Ranty Maria dan Rayn Wijaya