- Film horor-romantis perdana Heart Pictures, Tolong Saya! (Dowajuseyo), diangkat dari pengalaman nyata Beby Salsabila di Korea Selatan Juli 2023.
- Pengalaman mistis Beby di kafe bekas pemakaman menyebabkan gangguan serius, termasuk kerasukan, hingga ia harus kembali ke Indonesia.
- Film yang akan tayang 29 Januari 2026 ini juga akan dikembangkan menjadi novel berjudul Korean Ghost Story.
Kisah Dowajuseyo yang sempat viral di TikTok dengan jutaan penonton ini juga akan dikembangkan ke bentuk novel berjudul Korean Ghost Story.
Novel tersebut menjadi bagian awal dari rangkaian pengalaman horor Beby di berbagai negara.
Melalui film ini, Beby menyampaikan pesan bahwa cinta bisa tumbuh di situasi yang paling tidak terduga.
“Cinta kadang bisa muncul di tempat yang sangat kita tidak expect sama sekali, dan kadang lahirnya cinta yang baik adalah cinta yang tumbuh dari rasa takut dan perjuangan,” tutup Beby.
Film Tolong Saya! (Dowajuseyo) disutradarai oleh Nur Muhammad Taufik dan Sjahfasyat Bianca.
Film ini dibintangi Saskia Chadwick, Kim Geba, Kim Seoyoung, Cinta Brian, Aruma Khadijah, Dito Darmawan, William Roberts, Husein Alatas, Yati Surachman, hingga Debby Sahertian, dan akan tayang di bioskop mulai 29 Januari 2026.
Berita Terkait
-
Sinopsis Senin Harga Naik, Film Keluarga yang Tayang Lebaran 2026
-
Sinopsis Blades of The Guardian, Jet Li Beraksi Lagi!
-
Sinopsis Psycho Killer, Film Horor Thriller Baru Dibintangi Georgina Campbell
-
Kickboxer: Retaliation Malam Ini: Simfoni Pertarungan Brutal yang Menyatukan Para Legenda Action
-
Review Blacklight: Rahasia Gelap FBI yang Dibongkar Liam Neeson, Malam Ini di Trans TV
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Lesti Kejora Pamit dari Dunia Entertainment Usai Diminta Rizky Billar, Ada Apa?
-
Kim Seon Ho Rela Belajar Berbagai Bahasa Asing Demi Drakor Can This Love Be Translated?
-
Masih SD, Putra Verlita Evelyn Suarakan Isu Pelestarian Satwa dan Lingkungan
-
6 Potret Pertunangan El Rumi dan Syifa Hadju, Elegan Bernuansa Alam
-
7 Momen Haru Pertemuan Meghan Trainor dengan Anaknya yang Lahir dari Ibu Pengganti
-
4 Artis Kehilangan Anak Dalam Kandungan, Terbaru Rizal Armada
-
Bukan Drama Korea Biasa, Ini Alasan Can This Love Be Translated? Menarik Ditonton
-
Tim Iko Uwais Siapkan Aksi Lisa BLACKPINK dan Ma Dong Seok di Extraction: TYGO
-
Sinopsis Senin Harga Naik, Film Keluarga yang Tayang Lebaran 2026
-
Kronik: Sebuah Dokumentasi Batin yang Berani dan Eksperimental dari Serdadu Sam