- Meskipun dibintangi Amanda Manopo dan Fajar SadBoy, film ini memiliki universe dan karakter yang berbeda jauh dari versi series-nya.
- Cerita yang awalnya fokus pada jeratan pinjol dan gaya hidup hedonis secara mengejutkan berubah menjadi misi film mata-mata.
- Amanda Manopo menaikkan berat badan hingga 14 kg, Devano tampil nyentrik dengan gaya funkot, dan Lukman Sardi berperan komedi sebagai kakek pikun.
Devano juga yang menyanyikan soundtrack film CAPER.
Dalam konferensi pers, Devano sempat ditantang untuk menyanyikan lagu tersebut. Alih-alih mengiyakan ucapan MC, anak Iis Dahlia ini malah membuat nazar.
"Kalau misalkan 1 juta penonton, amin, saya bikin album Fankot!" ucap bungsu dua bersaudara ini.
Diaz Danar sebagai MC pun kembali menantang Devano. "Katanya kalau 2 juta duet sama Mama ya?" canda lelaki yang juga penyiar radio ini.
"Bapak jangan macam-macam," jawab Devano menolak halus.
Film Caper: Checkout Sekarang, Pay Later, bukan hanya menghadirkan Amanda Manopo, Fajar SadBoy dan Devano, tetapi juga Lukman Sardi.
Sama seperti Devano, Lukman Sardi juga tampil beda di film ini. Sang aktor yang biasanya mendapat peran dengan karakter 'berat', kini tampil sebagai opa-opa yang pikun.
"Seneng banget sih karakter ini. Saya yang selama ini setelah berapa puluh tahun di film, menurut saya karakter yang paling serius. Oh yes. Iya serius ngaconya!" canda peraih Piala Citra ini.
Baca Juga: 4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
Berita Terkait
-
Sinopsis Check Out Sekarang, Pay Later (CAPER): Drama Pinjol Ilegal
-
Review Film Dusun Mayit: Menghadirkan Ketegangan Teror yang Mencekam!
-
Cerita Amanda Manopo 'Ketempelan' Saat Syuting Dusun Mayit, Diduga Pindah ke Kru
-
8 Potret Artis Tanah Air Rayakan Natal Bersama Keluarga, Hangat dan Penuh Cinta
-
Amanda Manopo Hamil Anak Pertama, Kenny Austin Ungkap Momen Ngidam sang Istri
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
Terkini
-
Deretan Film dan Drama Yoo Seon Ho yang Akui Pacaran dengan Shin Eun Soo
-
Heboh Temuan Tabung Pink Saat Lula Lahfah Meninggal, Polisi Tegaskan Tak Ada Unsur Pidana
-
Sunda Emperor, Film 100 Persen Berbahasa Sunda yang Siap Tayang di Bioskop 2026
-
Ubah Luka Jadi Karya, Saphira Adya Rilis Album Debut Heart String dari Catatan Diary Pribadi
-
Lisa BLACKPINK Syuting Film Extraction: Tygo di Tangerang, Pintu Air 10 Bakal Mendunia
-
Hotman Paris Geram, Sebut Minta Maaf ke Penjual Es Tak Hapus Dosa Aparat
-
Curhat Warga Memutar Jalan 1 Jam Lebih Lama Imbas Syuting Film Lisa BLACKPINK di Tangerang
-
Syuting Film 'Tygo' Lisa Blackpink di Pintu Air 10 Tangerang Dimulai Besok, Mobil Properti Siaga
-
Penantian Panjang EXO-L Berakhir, EXO Siap Gelar Konser Lagi di Indonesia
-
Kesaksian Bu RT Soal Lokasi Syuting Film Tygo Lisa BLACKPINK di Pintu Air 10 Tangerang