Suara.com - Pekerja merawat tanaman hidroponik di atap Masjid Asy-Syifa, Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo atau RSCM, Jakarta Pusat, Jumat (3/2/2023). Pengurus Masjid menyulap lahan kosong di atap masjid menjadi tempat budi daya sayuran dengan sistem hidroponik.
Agar mempermudah pekerjaan dan perawatan tanaman, pengurus masjid menerapkan sistem smart farming dengan alat yang bisa berjalan secara otomatis melalui aplikasi smartphone.
Dengan sistem ini, alat dapat menyuplai air, nutrisi, dan kadar pH atau keasaman air untuk tanaman secara otomatis. Sehingga, mereka dapat memantau keadaan tanaman secara jarak jauh.
Adapun jenis sayuran yang ditanam di atap masjid ini berupa kangkung, pakcoy, selada, sawi caisim, bayam merah dan hijau. Hasil panen sayuran dijual untuk menambah pendapatan masjid, dan sebagian ada yang dibagikan gratis kepada masyarakat sekitar yang membutuhkan. [Suara.com/Alfian Winanto]
Tag
Berita Terkait
-
Istri PM Malaysia, Wan Azizah Wan Ismail Mengunjungi Masjid Istiqlal
-
Peringati Maulid Abah Anom, Puluhan Ribu Ikhwan TQN Suryalaya Datangi Masjid Istiqlal untuk Dzikir dan Manaqiban
-
The Jakmania Rayakan Ultah ke 25 di Masjid Istiqlal
-
Pemerintah Jakarta Ingin Tingkatkan Sinergi dengan Pengurus Masjid Istiqlal
-
Tak Dapat Izin di Monas dan Masjid Istiqlal, Habib Rizieq Ngeluh Kesulitan Gelar Reuni 212: Banyak Tantangannya
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Momen Perayaan Tahun Baru 2026 di Sejumlah Daerah Indonesia
-
Semarak Perayaan Tahun Baru 2026 di Jakarta
-
Potret Dampak banjir bandang susulan di Maninjau
-
Wajah Baru Planetarium Jakarta, Destinasi Edukasi Favorit di Libur Nataru
-
Libur Nataru, Kunjungan ke Ancol Melonjak 30 Persen
-
Pameran Haluan Merah Putih Hadir di Ragunan
-
Libur Natal, Puluhan Ribu Wisatawan Serbu Kebun Binatang Ragunan
-
Misa Pontifikal Natal di Katedral Jakarta, Keluarga Jadi Pesan Utama
-
Cahaya Lilin di Antara Nisan, Malam Natal Keturunan Portugis Kampung Tugu
-
Umat Kristiani Ikuti Misa Malam Natal 2025 di Gereja Tugu Jakarta Utara