Suara.com - Tangan yang dingin dan hati yang hangat. Ungkapan ini seringkali kita dengar untuk menggambarkan kondisi seseorang.
Meski tak berhubungan langsung, tangan kita ternyata mampu menggambarkan kondisi kesehatan kita, dari seksualitas hingga masalah penyakit yang kita alami.
Nah, salah satu anggota tubuh yang bisa memprediksi seksualitas lelaki adalah jari tangannya.
Baik lelaki maupun perempuan sering mengait-ngaitkan ukuran Mr. P laki-laki dengan bagian tubuh yang lain. Meski demikian, ada juga yang percaya bahwa ukuran sepatu dan tinggi badan juga bisa mengindikasikan ukuran Mr. P.
Namun, sebuah studi baru-baru ini melaporkan bahwa sebenarnya panjang jari telunjuk lelaki cukup akurat untuk menunjukkan panjang Mr.P-nya.
Berkaitan dengan hal ini, telah banyak studi yang dilakukan, tetapi, satu penelitian terkenal dilakukan oleh Gachon University Gill Hosiptal di Korea Selatan.
Tim peneliti mengukur jari telunjuk dan penis dari 144 relawan dan menemukan hasil yang berkorelasi positif dari dua hal tersebut.
Semakin besar jari telunjuk seorang lelaki, maka ukuran Mr. P yang dimiliki pun juga semakin besar. Sementara peneliti masih yakin bahwa hal ini ada hubungannya dengan paparan hormone prenatal yang dimiliki seorang lelaki. (Live Science)
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
5 Shio Paling Beruntung di Januari 2026: Siap-siap Sambut Rezeki dan Karier Melejit!
-
Ramalan Lengkap Shio Kuda di 2026: Karakter, Angka Keberuntungan, Pasangan, dan Karier
-
Apakah Tanggal 2 Januari 2026 Libur Cuti? Ini Penjelasannya
-
5 Moisturizer yang Tidak Bikin Jerawatan, Alternatif untuk Kulit Berminyak dan Sensitif
-
5 Rekomendasi CushionTransferproof agar Makeup Tidak Luntur Saat Aktif
-
5 Parfum Pria Aroma Maskulin dengan Harga Terjangkau, Mulai Rp60 Ribuan Saja
-
4 Powder Foundation dengan SPF yang Membuat Wajah Cantik dan Terlindungi
-
Apa Itu Dermo-Botanical Beauty? Ketika Bahan Alami Bisa Merawat Kulit Lebih Optimal
-
3 Shio yang Diramal Kurang Beruntung di Tahun 2026, Simak Cara Mengatasinya
-
5 Face Mist Murah Mencerahkan Wajah, Kulit Glowing Seketika Saat Liburan