Suara.com - Ketombe merupakan salah satu masalah rambut yang kerap dialami sebagian besar orang. Salah satu masalah rambut ini seringkali membuat kukit kepala gatal dan timbul serpihan putih yang mengganggu penampilan.
Beberapa jenis shampo memang ditujukan untuk mengatasi masalah rambut satu ini, tapi tak sedikit juga yang menyangsikan manfaatnya. Sebenarnya ada cara alami yang bisa Anda lakukan untuk mengatasi ketombe yakni menggunakan lemon.
Khasiat lemon untuk mengusir ketombe telah dibuktikan oleh nenek moyang kita. Ada berbagai cara menggunakan lemon untuk mengatasi masalah ketombe, Simak ulasan berikut ini:
1. Menggosokkan lemon ke kulit kepala
Ini merupakan metode sederhana terutama bagi Anda yang tak mau repot. Gosok sepotong lemon di kulit kepala dan biarkan selama beberapa menit. Sembari menunggu peras setengah butir lemon dalam secangkir air. Gunakan air tersebut untuk membilas rambut dan kulit kepala Anda. Anda bisa ulangi metode ini tiga kali dalam seminggu untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
2. Minyak dan lemon
Cara lain yang bisa Anda coba untuk mengusir ketombe adalah dengan menggunakan campuran minyak dan lemon. Caranya, aduk satu sendok teh perasan lemon dengan dua sendok minyak goreng. Oleskan pada kulit kepala dan rambut dan biarkan selama satu jam. Cuci rambut seperti biasa setelahnya. Lakukan ini 2-3 kali seminggu selama satu bulan untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
3. Lemon, telur, dan minyak
Campurkan sebutir telur, satu sendok makan minyak dan setengah perasan lemon sebagai masker rambut. Terapkan ramuan ini secara merata di rambut dan kulit kepala Anda. Biarkan selama setengah jam dan keramas seperti biasa setelahnya.
4. Yogurt dan lemon
Yogurt dan lemon sama-sama bermanfaat untuk kecantikan. Caranya campurkan satu sendok teh perasan lemon untuk mengusir ketombe dari rambut Anda. (Boldsky)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok