Suara.com - Banyak calon wisatawan mancaranegara khususnya dari Eropa yang bertanya mengenai situasi pascapeledakan bom terjadi di kawasan Sarinah Jakarta Pusat pada Kamis(14/1/2016).
Para calon wisatawan itu datang ke paviliun Indonesia di pameran pariwisata Vakantiebeurs yang berlangsung 12-17 Januari 2016 di Utreach Belanda.
Deputy Director untuk Promosi Wilayah Eropa pada Kementerian Pariwisata RI, Maria Mayabubun, Jumat (15/1/2015) mengatakan dalam pameran Vakantiebeurs Indonesia mengandeng 10 Tour operator atau travel Agent, tiga hotel, maskapai penerbangan Garuda Indonesia dan Disbudpar Propinsi Maluku.
Sementara itu Sifa dan Robert Feddes, travel agent Indonesia yang ada di Belanda Dari Java mengakui bahwa mereka mendapat pengarahan dan pengumuman dari VIGO kalo ada pertanyaan dari tamu mengenai bom di Jakarta dapat memberikan info bahwa Indonesia aman.
Dikatakannya negara Belanda pun tidak mengeluarkan peringatan tanda bahaya untuk mengadakan perjalanan ke Indonesia bagi warganya yang ingin berwisata ke Indonesia.
Ke-16 industri yang ikut mempromosikan Indonesia yang dimana peraturan baru menentukan bagi peserta industri no show akan diisi mejanya dengan Industri yang baru Kementrian Pariwisata juga menampilkan kesenian untuk mendukung promosi pariwisata diantaranya menampilkan kolaborasi Kendang dari Yogyakarta dengan Sasando dari Kupang dan dua penari dari Jakarta.
Salah satu dari penari membawakan beberapa lagu dari Benyamin S dan Ida Royani seperti lagu Ujan Gerimis, Abang Pulang dan Tarian yang ditampilkan diantaranya Tarian dari Jakarta dan Kalimantan. (Antara)
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
5 Rekomendasi Lip Balm Terbaik yang Bisa Mencerahkan Bibir Jadi Pink
-
5 Fakta Unik Keraton Solo: Berdiri Sejak Kapan?
-
7 Facial Wash Mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid untuk Kulit Cerah Bebas Jerawat
-
5 Produk Viva yang Ampuh Hilangkan Bekas Jerawat, Harga Mulai Rp6 Ribu Saja
-
3 Rekomendasi Lipstik Viva dan Pilihan Warna Terbaiknya, Mulai Rp14 Ribu
-
5 Fakta Ompreng 'Palsu' MBG: Diduga Tidak Halal dan Pakai Bahan Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Hoka Terbaik Buat Medan Ekstrem
-
4 Moisturizer Viva untuk Flek Hitam dan Kerutan usia 40-an, Harga Murah Meriah
-
5 Lip Balm Terbaik untuk Bibir Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Perbaiki Skin Barrier
-
Gelora Literasi Bangkit di Big Bad Wolf: Ribuan Pengunjung Serbu Bazar Buku Terbesar