Suara.com - Kembali ke alam kini makin ngetren di kalangan perempuan urban di berbagai negara. Hal ini juga berlaku untuk urusan perhiasan.
Beragam perhiasan yang ramah lingkungan dan mengangkat unsur lokal pun diperkenalkan para pernacang dunia. Salah satu yang unik ialah perhiasan yang dibuat oleh Etsy-er PassionflowerMade. Susan McLeary yang menggagas Etsy-er PassionflowerMade membuat perhiasan dari tanaman Succulents hidup yang begitu cantik.
Dengan hati-hati ia memilih tanaman itu untuk setiap bagian perhiasannya. Tak berapa lama, tanaman itu tumbuh di dasar perhiasannya untuk waktu berkisar dua dan empat minggu . Perhiasan ini hadir dalam berbagai bentuk, mulai dari ikat kepala, cincin, mahkota bunga, hingga kalung.
Dalam seketika, Anda bisa melihat tumbuhan kecil itu menempel pada cincin cantik Anda, dan uniknya Anda bisa memindahkan tanaman itu ke pot jika Anda mau.
Anda bisa memilih, tanaman itu mau Anda gunakan untuk menghias perhiasan Anda atau menghias rumah Anda di pot. Tak perlu khawatir perhiasan akan terlihat jelek saat tanaman dipindahkan ke pot ataupun mati, karena perhiasan ini akan tetap terlihat cantik dan lebih minimalis.
Anda juga bisa memilih ke mana Anda akan menggunakan perhiasan ini, apakah acara resmi seperti pernikahan ataupun acara santai bersama teman-teman. Anda bisa melepas tanaman dari
perhiasan dan memindahkannya ke pot ketika ingin menghadiri acara santai. (metro.co.uk)
Berita Terkait
-
Jakarta Waspada! Inflasi Oktober Meroket: Harga Emas, Cabai, dan Beras Jadi Biang Kerok?
-
Ketika Anabul Jadi Keluarga, Hadir Tren Perhiasan Bertema Kasih Sayang untuk Hewan Peliharaan
-
Ayah Ojak Ditegur karena Pakai Emas, Ini Perhiasan yang Boleh Dipakai Laki-Laki Menurut Islam
-
Pakai Perhiasan Bak Toko Emas, Ayah Ayu Ting Ting Diingatkan Netizen soal 'Ain'
-
Maia Estianty Pakai Perhiasan Rp10 M Saat Nikahan Al, Ngaku Tak Tahu Harga karena Diberi Suami
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
7 Rekomendasi Lipstik yang Bisa Buat Blush On: Praktis, Bikin Bibir dan Pipi Jadi Merona
-
Sunscreen SPF 35 Bisa Samarkan Flek Hitam? Ini 3 Rekomendasi Produknya yang Mencerahkan
-
Susunan Upacara Hari Pahlawan 2025 Lengkap Sesuai Pedoman dari Kemensos
-
Doa Hari Pahlawan 2025: Meresapi Semangat Pahlawanku Teladanku dalam Upacara Bendera
-
Terpopuler: Karier Gubernur Riau Dulu Cleaning Service, Izin Pinkflash Ditarik BPOM
-
7 Rekomendasi AC 1/2 PK yang Bagus dan Awet, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
5 Toner Centella Asiatica untuk Meredakan Jerawat Meradang bagi Remaja, Mulai Rp30 Ribuan
-
Hidden Gem Kuliner di Pluit: Ada Lebih dari 30 Pilihan Makanan Autentik di Hawker Street!
-
Cristina Macina, Pemimpin Perempuan yang Dorong Masa Depan Pangan Berkelanjutan di Indonesia
-
Transformasi Para Muse Natasha Luxe di Panggung Jakarta Fashion Week 2026