Suara.com - Bosan dengan isi lemari pakaianmu? Mungkin ini waktunya untuk padu padankan penampilanmu supaya terlihat lebih menarik lagi chic.
Untuk itu, intip koleksi terbaru dari Colorbox, produsen fesyen lokal yang menyasar kaum muda usia 18-22 tahun. Bulan ini Colorbox kembali meluncurkan koleksi baru dengan konsep yang lebih edgy dan gaya serta mengikuti tren fesyen saat ini.
Sebut saja, sweater dengan detail simbol love dan bentuk simetris, sempurna saat dipadu padankan dengan kacamata dan beanie. Ada pula ransel mungil dengan detail stud pada bagian depan dan samping yang akan menambah kesan edgy untuk penampilan kasual-mu.
Nah, buat kamu para penggila aksesoris, tentu wajib hunting koleksi aksesoris terbaru dari Colorbox. Mulai dari scarf sebagai fashion item pelengkap di musim hujan ini, hingga aksesoris lainnya seperti fedora hat, tas sling, ikat pinggang dan sandal yang menjadikan penampilan lebih chic.
Sudah nggak sabar untuk mencoba mix and match? Yuk, hunting koleksi terbaru wardrobe-mu di butik Colorbox terdekat atau via e-commerce shop www.colorbox.co.id.
Berita Terkait
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
5 Inspirasi Outfit Serba Putih ala Namtan Tipnaree, Classy dan Chic Abis!
-
Menteri UMKM Sebut Produk Tak Bermerek Lebih Berbahaya dari Thrifting: Tak Terlihat tapi Mendominasi
-
Ketika Warung Pecel Lele Bertemu Streetwear: Cara Jakarta Merayakan Budayanya Sendiri
-
IN2MOTIONFEST 2025: Indonesia Siap Jadi Pusat Mode Muslim Dunia
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
5 Rekomendasi Running Shoes Lokal Terbaik untuk Semua Kebutuhan Lari
-
Generasi Muda Mendominasi Bisnis Kuliner, Tapi 80 Persen Gagal: Ini Rahasia Bertahan Menurut Ahli
-
Terpopuler: Suami Boiyen Kena Kasus Apa hingga Cushion Wardah untuk Tutup Kerutan
-
Tren Perjalanan Kelompok Kian Diminati, IOITE 2026 Tawarkan Solusi Pengalaman Terkurasi
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik 2026 untuk Kulit Kering dan Kusam Usia 40 Tahun ke Atas
-
5 Serum Anti-Aging Korea Terbaik untuk Usia 45 Tahun, Hempaskan Kerutan
-
5 Sunscreen untuk Cegah Flek Hitam Usia 35 Tahun, Wajah Tetap Awet Muda
-
5 Serum Lokal Kandungan DNA Salmon untuk Atasi Kulit Kendur dan Flek Hitam
-
Siap Panen Cuan? Ini 3 Zodiak dengan Keuangan Paling Bersinar di Februari 2026
-
5 Sepatu Jalan Senyaman On Cloud 5, Ringan Harga Mulai Rp100 Ribuan