Suara.com - Menu makanan siap saji yang lezat juga ditentukan oleh metode masak yang berbeda-beda. Tapi, tahukah Anda beberapa metode masak bisa membuat makanan kita beracun?
Akibatnya makanan sehat yang kita olah tak lagi membawa hasil positif bagi kesehatan tubuh. Tak percaya? Simak ulasan yang membahas tentang kelemahan beberapa metode masak yang dapat membuat makanan menjadi tak sehat untuk dikonsumsi, seperti dilansir Boldsky.
1. Microwave
Metode untuk memanaskan makanan ini umum digunakan di kota-kota besar karena praktis. Hanya butuh 5 menit untuk memanaskan makanan dan selanjutnya siap untuk dikonsumsi. Tapi ternyata penggunaan gelombang mikro dalam microwave dapat menyebabkan perubahan peningkatan kadar kolesterol jahat di dalam darah.
2. Dibakar
Beberapa menu makanan seperti ayam bakar, satai membutuhkan poses pembakaran untuk mengolahnya. Warna daging yang dibakar pun berubah menghitam atau sedikit hangus. Proses masak ini meracuni makanan, karena membuat protein lebih sulit untuk dicerna. Selain itu perubahan molekul lemak daging yang dibakar juga dapat memicu peradangan dalam tubuh, yang dalam jangka panjang dapat menyebabkan kanker.
3. Dipanggang
Jika Anda senang mengonsumsi daging panggang, maka risiko Anda untuk mengalami peradangan atau kanker semakin besar. Sama halnya dengan proses pembakaran, pemanggangan membutuhkan suhu tinggi untuk memanaskan bahan makanan, hal ini dapat mengoksidasi daging yang menimbulkan racun lebih banyak pada makanan. Sebaliknya gunakan suhu rendah untuk memanggang yang menimbulkan racun lebih sedikit dalam makanan.
4. Digoreng
Menu serba goreng merupakan proses pengolahan yang paling sering dilakukan. Padahal proses masak ini juga dapat memicu bahaya pada tubuh. Suhu tinggi pada saat menggoreng menimbulkan perubahan senyawa dalam bahan makanan yang meningkatkan risiko kanker.
5. Tumis
Penggorengan tanpa minyak atau tumis juga merupakan proses masak yang banyak dilakukan. Padahal tumis juga termasuk metode masak yang tak sehat karena bahan makanan terpapar langsung dengan bahan penggorengan yang dalam suhu tinggi dapat meracuni makanan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!
-
Warna Lipstik Apa yang Cocok untuk Usia 60 Tahun? Ini 5 Produk Terbaik agar Tampak Muda
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput
-
7 Sunscreen Terbaik di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
6 Pilihan Sepatu Lari Lokal Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah