Salah satu jenis tungau, demonex, merupakan mahluk kecil delapan kaki yang memakan kulit mati di wajah kita. Binatang mikroskopis tersebut menghabiskan seluruh hidup mereka merangkak di sekitar wajah termasuk makan, kawin, dan sekarat.
Hampir semua orang di bumi merupakan tuan rumah bagi demodex yang menyeramkan. Makhluk ini memang terlihat mengerikan. Namun, dalam sebagian besar kasus, serangga ini sama sekali tidak berbahaya.
Dua jenis demodex, yaitu folliculorum dan demodex brevis, kadang-kadang disebut sebagai 'lumut bulu mata'. Pasalnya, mereka cenderung ditemukan di dekat folikel rambut, di sekitar hidung, bulu mata dan alis.
Suara.com - Dalam beberapa kasus, tungau dikaitkan dengan rosacea atau kondisi kulit yang umum, dan dapat menyebabkan kemerahan permanen di wajah, serta sensasi, bintik-bintik dan pembuluh darah yang menyengat.
Orangtua cenderung lebih banyak memiliki makhluk tersebut di kulit mereka, diperkirakan dua pertiga orangtua dianggap sebagai pembawa tungau.
Megan Thoemmes, seorang mahasiswa pascasarjana di North Carolina State University pada 2014, mempelajari tungau kecil tersebut dan mengaku merasa jijik saat pertama kali menemukan demodex di wajahnya.
"Pertama kali saya menemukannya di wajah saya, saya tidak tidur selama empat malam," ungkap Megan.
Namun, kini dia mengubah pendapatnya. "Mereka benar-benar lucu. Dengan delapan kaki kecilnya, mereka terlihat seperti berenang di atas minyak (diproduksi oleh kelenjar sebaceous di wajah)," imbuhnya.
Tungau demodex, memiliki ukuran sebesar 0,3 - 0.4mm dengan penampilan semitransparan dan memiliki delapan kaki. Tungau merangkak di sekitar kulit pada kecepatan 8-16sentimeter per jam.
Tungau demodex bertelur di sekitar folikel rambut dan larva enam kaki menetas setelah tiga sampai empat hari. Larva berkembang menjadi dewasa setelah sekitar tujuh hari dan bisa hidup selama beberapa pekan di wajah kita.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!