Suara.com - Sosialita sekaligus selebgram asal Singapura, Jamie Chua, memamerkan koleksi barang-barang mahalnya yang di simpam dalam lemari yang disebutnya Bonkers Closer.
Dalam video yang diunggah program Insider di akun Youtube tersebut, nampak sebuah lemari super besar dan memiliki lapisan yang sangat tebal hingga dilengkapi akses sidik jari.
Bonkers Closer telah menjadi rumah bagi lebih dari 200 tas Hermès, 300 pasang sepatu mahal, serta laci yang berisi barang-barang mewah lainnya milik Chua.
Chua juga merancang ruang untuk membingkai barang-barang mahalnya selaiknya karya seni.
Koleksinya mewah milik Chua meliputi jaket Chanel Tweed seharga 8.899 dolar atau sekitar Rp 124 juta, Gucci Faux Fox Fur Coat senilai 19.000 dolar atau sekitar Rp 266 juta, dan Rami Kadi Custom Gown senilai 27.000 dolar atau sekitar Rp 378 juta.
Meski ukuran lemari tersebut sudah super besar, Chua tetap mengatakan masih butuh ruang yang lebih besar. "Saya membutuhkan lebih banyak ruang lemari," katanya dilansir Independent.co.uk.
Di antara barang-barangnya yang paling berharga, ada tas Hermès Himalayan Crocodile Birkin dengan detail emas putih. Tas ini memiliki 245 berlian dan merupakan salah satu tas paling mahal di dunia.
Baca Juga: Indonesia Jadi Negara Kedua Terbaik Sedunia Untuk Investasi
Sebagai informasi, Chua adalah mantan istri konglomerat asal Indonesia, Nurdian Cuaca. Setiap bulannya ia meminta 332.000 dolar atau sekitar Rp4,6 miliar sebagai tunjangan perceraian serta untuk kebutuhan dua anaknya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
Terkini
-
Promo Superindo Hari Ini 13 November 2025: Katalog Baru dan Diskon Weekday
-
6 Cushion yang Bisa Menyamarkan Pori-pori Besar Tanpa Bikin Cakey, Cocok untuk ke Kantor
-
Azarine Rayakan 23 Tahun Perjalanan dengan DINO SEVENTEEN, Luncurkan Sun Protection Fusion Series
-
7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
-
Ramalan Zodiak Cancer Hari Ini 13 November: Hempas Overthinking, Fokus Pada Ketenangan
-
Gus Elham Yahya Keturunan Siapa? Minta Maaf Usai Dikecam PBNU dan Kemenag Gegara Ciumi Anak Kecil
-
5 Shio Diprediksi Meledak Keberuntungannya pada 13 November 2025, Siapa Saja?
-
Ramalan 12 Shio Hari Ini 13 November: Intip Peruntungan Karier, Keuangan hingga Asmara
-
Timothy Ronald: Investor Muda dengan Kekayaan Lebih dari Rp1 Triliun, Apa Rahasianya?
-
Terpopuler: Kontroversi Gus Elham Yahya Cium Bocah Perempuan, Zodiak yang Kurang Beruntung November