Suara.com - Street food di Indonesia relatif banyak macamnya. Tak hanya banyak, kuliner jalanan di Indonesia juga rasanya enak-enak.
Salah satu kuliner pinggir jalan di Indonesia yang paling populer adalah telur gulung. Jajanan nikmat zaman Sekolah Dasar (SD) ini belum lama ini jadi incaran banyak pecinta kuliner Indonesia.
Mulai dari anak kecil hingga dewasa semuanya pasti tergoda dengan penampilan dari telur gulung ini.
BACA JUGA: Wow, Kafe di Jakarta Ini Punya Es Krim Glow In The Dark!
Untuk Anda yang mulai bosan dengan penampilan telur gulung yang begitu-begitu saja, nih Guideku.com memberi Anda deretan kreasi telur gulung enak.
Enaknya bisa membuat Anda girang sampai ikutan gulung-gulung, yuk simak lima kreasi kekinian jajanan telur gulung berikut ini!
1. Telur Gulung dan Aci/Cilung
Bagi Anda pecinta makanan serba aci, wajib mencoba kreasi telur gulung yang satu ini.
Memiliki tekstur yang lebih kenyal, telur gulung ini digoreng dengan adonan aci.
Telur Gulung ini lezat sekali, apalagi dinikmati selagi hangat dengan bubuk cabai ataupun saus sambal.
Berita Terkait
-
Food Street Baru di Aeon Pakuwon Mall Suguhkan Sushi Geprek dan Menu Spicy Fusion yang Bikin Nagih!
-
Menggali Jejak Sejarah Lotek, Makanan Tradisional yang Tercipta dari Jurnalis Asal Inggris
-
Toffin Indonesia x Makmur Jaya Gelar Festival, Lebih dari 40 Brand F&B dan 10 Brand Lifestyle Tampil
-
Tantangan dan Peluang Mengangkat Masakan Lokal ke Panggung Global
-
Fame Cafe Jambi: Suasana Santai, Rasa Juara, Bikin Tak Mau Pulang
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Sepatu Eiger untuk Hiking dan Aktivitas Harian dengan Material Breathable
-
Tak Sekadar Promo, Begini Strategi Ritel Dekat dengan Generasi Muda Lewat Digital
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari 910 Senyaman Hoka Clifton untuk Long Run
-
6 Rekomendasi Sabun Mandi Pemutih Badan yang Aman dan Sudah BPOM, Bisa Dipakai Setiap Hari
-
Terpopuler: Warna Lipstik yang Cocok Buat 50 Tahun ke Atas hingga Sampo Penghitam Uban Paling Ampuh
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Lokal: Aman Dipakai Naik Gunung, Keren buat Nongkrong di Cafe
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?