Suara.com - Mantan pengasuh anak Mel B, Lorraine Gilles, memenangkan perseturuan hukum dengan mantan majikannya. Mel B diberitakan tidak melakukan perlawanan atas kasus tersebut dan sepakat memberikan uang senilai Rp 33 miliar seperti yang diinginkan Lorraine.
Dikutip dari Mirror, Mel B setuju memberikan 'uang damai' tersebut karena cemas skandal lamanya terungkap ke publik. Hal ini tentu memengaruhi posisinya sebagai figur publik.
Mel B dan Lorraine Gilles dikabarkan pernah terlibat hubungan rumit yang melibatkan mantan suami Mel B, Stephen Belafonte.
Mel B dan Lorraine diduga pernah terlibat hubungan sesama jenis. Situasi menjadi bertambah kacau karena Lorraine hamil dan Stephen malah diduga sebagai pria yang menghamili pengasuh anak mel B tersebut.
Mel B yang merasa dikhianati lantas mengucap kata-kata kasar pada Lorraine Gilles, termasuk mengatainya pelacur.
Tak tinggal diam, Lorraine lalumelaporkan hal tersebut pada pihak berwajib atas pencemaran nama baik. Dia menuntut Mel B senilai Rp 33 miliar.
Kini keduanya sepakat damai dan masing-masing pengacara memberikan pernyataan bahwa 'menjaga masalah tidak terbuka untuk kebaikan semuanya' adalah lebih baik dari apapun.
Sebuah teori muncul ke permukaan. Jika kasus ini dilanjutkan dan pihak Mel B kalah, biaya yang dikeluarkan bisa lebih besar lagi.
Baca Juga: Kayak Boneka Barbie, Intip Imutnya Pengasuh Anak Katie Price
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H
-
Doa Malam Nisfu Syaban Lengkap untuk Ubah Takdir Buruk Jadi Baik