Suara.com - Minta maaf kepada mantan pacar mungkin bukan hal yang mudah, apalagi jika kalian mengakhiri hubungan dengan perasaan yang tidak baik alias emosi.
Nah, momen lebaran adalah salah satu kesempatan yag baik untuk mengutarakan maaf pada mantan pacar. Meskipun hati pernah tersulut emosi dan hubungan telah berakhir, ada baiknya jika tali silaturahmi terjalin kembali.
Dilansir dari Psychology Today, pakar hubungan Linda dan Chalrie Bloom menuliskan jika sebuah permintaan maaf bisa menyembuhkan diri dari masalah patah hati.
Lalu, apakah kamu ingin menyembuhkan patah hati dengan minta maaf pada mantan pacar? Jika iya, perhatikan tips di bawah ini, ya.
Tujuan minta maaf
Ingat, tujuan utama kamu minta maaf pada mantan pacar adalah menyembuhkan patah hati. Jangan berharap lebih pada mantan, seperti bisa balikan atau lain sebagainya. Jangan juga mengungkit masalah lama yang akan membuat pendirianmu goyah.
Jangan tunggu balasan
Ingat, hubungan yang diakhiri dengan emosi pasti menyisakan perasaan mengganjal. Tak heran jika mantan pacar kamu tidak langsung membalas permintaan maaf. Jika tujuanmu untuk minta maaf, jangan berharap dia akan segera membalas. biarkan dia mengetahui niat tulusmu dan itu sudah lebih baik dari cukup.
Jangan manipulatif
Baca Juga: Cerita Lebaran SBY Tanpa Ani Yudhoyono untuk Pertama Kali
Jika kamu murni ingin minta maaf, utarakan saja permohonanmu dengan tulus. Tidak usah menjadikan momen lebaran sebagai alasan untuk merajut kembali hubungan yang sudah kandas. Jika niatanmu tulus dan mantan pacar memaafkan, baru lah kalian boleh menjalin lagi pertemanan dan berbicara langkah selanjutnya yang lebih visioner.
Berita Terkait
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Hoki, 3 Shio Paling Beruntung dan Penuh Cinta Besok 19 November 2025
-
Seaside Market Mawatu, Cerita Baru Tentang Labuan Bajo
-
Rahasia Perawatan Kulit di Musim Hujan: Tips agar Kulit Tetap Segar
-
Biodata dan Pendidikan Rospita Vici Paulyn: 'Semprot' UGM di Sidang Ijazah Jokowi
-
5 Rekomendasi Serum Penghilang Flek Hitam Usia 40 Tahun, Cocok Buat Ibu Rumah Tangga
-
5 Pilihan Cushion di Indomaret dengan Coverage Tinggi, Ampuh Samarkan Flek Hitam
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Alternatif New Balance 530, Harga Lebih Murah
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari 10K yang Empuk dan Ringan, Harga Terjangkau
-
Mengenal Apa Itu Parfum Feromon, Benarkah Bisa Bikin Lawan Jenis Tergoda?
-
10 Destinasi Pendakian Terbaik di Jawa Tengah untuk Petualang Sejati