Suara.com - 5 Tempat di Dunia Rombak Habis untuk Selamatkan Bumi, Indonesia Masuk Lho!
Menghargai bumi untuk sekarang dan masa depan bumi, sejumlah pemerintah kota dari sejumlah negara di dunia berusaha mengubah cara mereka bekerja untuk melakukan hal yang bisa menyelamatkan kesehatan penduduknya dan tentunya bumi.
Mulai dari merombak sarana dan infrastruktur secara dramatis, kota di negara ini menyelamatkan kehidupan makhluk hidup dengan berbagai cara.
Berikut tempat di berbagai negara yang memiliki kebijakan sendiri untuk menyelamatkan bumi dikutip beberapa dari Bright Side, (19/5/2019).
1. Madrid, Spanyol
Untuk mengurangi polusi dan kemacetan, para pendatang di luar Madrid tidak diizinkan menggunakan mobil pribadi. Pada November 2018, pemerintah mulai merencanakan pembatasan kendaraan bermotor di pusat kota. Setelah undang-undang disahkan, kemacetan turun 32% dan itu terjadi sangat cepat.
Pemerintah Spanyol sangat senang dengan keberhasilan proyek ini, sehingga mereka akan melarang warga untuk mengemudi mobil apa pun yang memiliki emisi di atas nol di semua pusat kota di seluruh negara.
2. Buenos Aires, Argentina
Jalur lalu lintas di Buenos Aires, Ibukota Argentina, yang penuh polusi kini dirombak menjadi pusat bulevar atau jalan raya dengan beranekaragam pohon.
Baca Juga: Era Milenial, Koperasi Kredit di Indonesia Didorong Lakukan Digitalisasi
Dulunya memiliki 20 jalur lalu lintas kini hanya boleh dilalui oleh bus.
Otoritas berhasil membebaskan sekitar 100 blok dari mobil dan mengubahnya menjadi zona pejalan kaki.
3.Oslo-Norwegia
Tempat parkir yang tadinya cukup dipenuhi kendaraan di pusat kota, kota Oslo di Norwegia kini menjadikannya jalur sepeda, area bangku, dan taman kecil untuk kota yang lebih bersih dari polusi tentunya.
Pada awal 2019, kota ini menyelesaikan proses menghilangkan 700 tempat parkir kendaraan bermotor, sebagai cara untuk merangsang orang agar tidak mengemudi di pusat kota.
Sebagai gantinya, pihak berwenang menambahkan beberapa stasiun pengisian bahan bakar khusus untuk mobil listrik dan menyediakan lahan parkir lebih banyak untuk pengemudi difabel.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis