Suara.com - Terkadang, bertemu dengan orang baru lewat aplikasi kencan membuat beberapa orang gugup. Namun untuk beberapa zodiak, mereka bisa mengatasinya dengan baik, bahkan malah menikmatinya.
Seperti dilansir dari Elite Daily, 4 zodiak ini punya prospek tinggi untuk menjalin hubungan dengan orang baru lewat aplikasi kencan.
1. Aries
Zodiak Aries dikenal karena keberanian mereka, berorientasi pada aksi, dan petualangan. Seorang Aries juga jauh lebih merasa nyaman mengajak seseorang berkencan di aplikasi kencan daripada beberapa zodiak lainnya.
Sebagai tanda api, semangat hidup Aries tidak terbatas dan selalu terbuka untuk mencoba hal-hal baru.
2. Gemini
Gemini diberkahi keterampilan sosial yang kuat, memungkinkan seorang Gemini untuk mahir bertemu orang-orang baru.
Gemini tidak pernah kesulitan menjaga percakapan tetap berjalan. Gemini juga secara alami punya sifat komunikatif dan mudah beradaptasi.
3. Leo
Baca Juga: Begini Cara Ilmuwan NASA Serang Komentar Berbau Seksisme di Aplikasi Kencan
Diwakili oleh simbol singa, Leo dikenal sebagai pemimpin alami dan optimis yang tak kenal takut. Mengambil risiko bukanlah hal yang menakutkan bagi Leo. Ketimbang gugup, para pemilik zodiak ini cenderung berpikir tentang semua pujian yang akan ia dapatkan dari teman kencan.
4. Libra
Zodiak Libra ahli dalam menavigasi hampir semua situasi sosial. Tidak peduli seberapa asing atau tidak nyamannya situasi, mereka selalu tahu cara menghidupkan pesona dan suasana.
Libra tahu persis bagaimana membuat diri mereka dan teman kencan mereka nyaman, termasuk saat memanfaatkan aplikasi kencan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
Terkini
-
4 Serum Mengandung Retinal untuk Atasi Penuaan Dini, Hempas Kerutan dan Garis Halus
-
Apa Manfaat Air Mawar untuk Wajah? Ini 5 Merk Skincare yang Gunakannya
-
3 Zodiak Dapat Keajaiban Besar Mulai 26 November 2025: Kombinasi Rezeki dan Hoki
-
4 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Lavender yang Tahan Lama: Wearable, Wanginya Bikin Tenang
-
7 Sabun Muka Mengandung Kolagen untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Tetap Kencang
-
Dari Hobi Menjadi Pembinaan: Tren Olahraga Multisport Rangkul Generasi Muda
-
5 Hair Tonic Penumbuh Rambut bagi Usia 30 Tahun ke Atas, Cegah Kebotakan Dini
-
6 Shio Banjir Keberuntungan Jelang Akhir 2025: Keuangan Membaik, Impian Terwujud
-
Dari Senja Jingga hingga Panggung Budaya: Inilah Alasan Sunset Pier Jadi Magnet Baru Wisata Jakarta
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Kepala Pria Berambut Tipis, Anti Gosong