Suara.com - Timothee Chalamet disebut "raja" di karpet merah. Aktor berusia 23 tahun itu nampak berkilau di pemutaran perdana BFI London Film Festival "The King" pada pekan lalu.
Ia hadir dengan penampilan yang berani dan tak terduga, mengenakan kaus hoodie yang tertutup payet dan kristal swarovski.
Menurut Vogue, karya ini menawarkan 15.000 payet dan 3.000 kristal dengan total lebih dari 30 jam tenaga kerja yang dimasukkan ke dalam konstruksi.
Athleisure khusus yang berani itu berasal dari rumah mode Louis Vuitton dan dibuat oleh Virgil Abloh. Diketahui, Virgil Abloh juga merupakan orang yang bertanggung jawab atas viralnya harness berpayet yang dikenakan Timothee Chalamet ke Golden Globes 2019 Januari lalu.
Belum lama ini, penampilan Timothee Chalamet di pemutaran perdana "The King" di Festival Film Busan juga menarik perhatian. Ia terlihat mengenakan overall dengan kemeja lengan panjang dilengkapi sneakers chunky putih.
Sebelumnya, Timothee Chalamet menjadi perbincangan karena potongan mangkuk yang terkenal di trailer pertama film tersebut. Gaya tersebut memicu tren di Hollywood dengan Harry Styles dan Charlize Theron ikut memotong rambut mereka dalam gaya yang sama.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
7 Rekomendasi Serum Hyaluronic Acid untuk Kulit Lembab, Cerah, dan Kenyal
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
5 Rekomendasi Sunscreen Wudhu Friendly Termurah dan Terbaik di 2026
-
7 Merek Probiotik Anak Terbaik yang Ampuh dan Ramah di Kantong, Harga Mulai Rp10 Ribuan
-
5 Sepatu Running Lokal Kembaran Reebok Ori, Brand Dalam Negeri Kualitas Dunia
-
5 Shio Paling Beruntung di Januari 2026: Siap-siap Sambut Rezeki dan Karier Melejit!
-
Ramalan Lengkap Shio Kuda di 2026: Karakter, Angka Keberuntungan, Pasangan, dan Karier
-
Apakah Tanggal 2 Januari 2026 Libur Cuti? Ini Penjelasannya
-
5 Moisturizer yang Tidak Bikin Jerawatan, Alternatif untuk Kulit Berminyak dan Sensitif