Suara.com - Belum lama ini, Nagita Slavina banjir pujian lantaran terlihat masih mau mencuci pakaian dalam sang suami saat traveling keliling dunia.
Namun, waktu itu warganet juga dibikin salah fokus. Pasalnya, Nagita Slavina tampak melakukan kegiatan itu di wastafel hotel.
Nah, baru-baru ini, ada hal lain yang kembali membuat warganet bertanya-tanya. Akun Instagram @style_nagitaslavina menaruh perhatian lebih pada produk skincare yang turut tertangkap kamera saat istri Raffi Ahmad itu mencuci.
"Tapi mimin salfok sama micellar water-nya bioderma. Siapa juga, nih, yang pakai?" demikian yang tertulis dalam keterangan foto, Kamis (6/2/2020).
Micellar water sendiri termasuk produk skincare yang praktis dibawa saat traveling. Kita bisa membersihkan wajah tanpa mesti repot-repot cuci muka pakai air lagi.
Hingga Jumat (7/2/2020), unggahan terkait telah disukai sebanyak lebih dari 1.200 kali oleh warganet. Banyak pula yang meninggalkan komentar mereka.
Akun @style_nagitaslavina menyebut bahwa harga Sensibio H2O Micellar Water keluaran Bioderma itu mencapai lebih dari Rp300 ribu. Namun, bukan hal itu yang bikin warganet geger.
"Jangan bilang nyuci daleman pakai Bioderma," komentar seorang warganet.
"Wadawww," balas warganet lain yang tampaknya juga mendadak penasaran.
Baca Juga: Ada Makna Terselubung di Balik Bros Kesayangan Ratu Elizabeth II
Wahm mungkinkah Nagita Slavina pakai micellar water sebagai ganti sabun cuci baju? Barangkali itu hanya kebetulan saja lagi ditaruh di wastafel juga, ya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
6 Shio Paling Beruntung Hari Ini 7 Oktober 2025, Kamu Termasuk?
-
Dari Gym ke Hangout, Astec x Disney Hadirkan Fashion Aktif yang Fun dan Fungsional
-
Mengintip Kekayaan Halim Kalla yang Kini Jadi Tersangka Korupsi PLTU
-
Bebas Bergerak dan Percaya Diri: Rahasia Fashion Anak Aktif Terungkap di Fashion Nation
-
Jusuf Kalla Berapa Bersaudara? Adiknya Halim Kalla Jadi Tersangka Korupsi PLTU
-
4 Fakta Mengejutkan Macan Tutul di Hotel Bandung, Evakuasi Berlangsung Dramatis
-
Terpopuler: Sosok Pengasuh Ponpes Al Khoziny Disorot, Yai Mim Ternyata Kaya Raya Pernah Haji 9 Kali
-
Pengertian Stateless, Status Resmi Riza Chalid dan Jurist Tan Imbas Paspor Dicabut
-
Ramalan Zodiak 7 Oktober: Gemini Waspada Teman Utang Tapi Gak Balik, Libra Akan Bertemu Orang Lama
-
Kalender Jawa 7 Oktober 2025 Selasa Pahing dan Weton Sial Menurut Primbon Jawa