Suara.com - Dinas Kesehatan Kota New York, Amerika Serikat telah mengeluarkan protokol kesehatan terkait wabah yang disebabkan virus corona penyebab sakit Covid-19.
Salah satu protokol tersebut adalah aturan mengenai bercinta di ranjang.
Hanya saja, ada hal yang mengejutkan dari aturan tersebut karena secara eksplisit, Dinkes New York mengimbau warganya untuk melakukan masturbasi daripada bercinta dengan sembarang orang.
"Kamu adalah partner sex paling aman untukmu," tulis dokumen protokol seperti yang Suara.com lansir di New York Post.
"Masturbasi tidak akan menyebarkan Covid-19, terutama apabila kamu mencuci tanganmu (dan semua jenis mainan sex) dengan sabun dan air selama lebih dari 20 detik sebelum dan setelahnya," lanjut dokumen itu.
Hal kedua rekan seks paling aman, tulis Dinkes New York, adalah seseorang yang tinggal di rumah yang sama. "Melakukan kontak dekat, termasuk seks, dengan lingkungan yang kecil dapat mencegah penyebaran Covid-19," tulis dokumen lebih lanjut.
Orang lain yang tidak tinggal serumah? Jangan lakukan, apalagi melakukan seks massal atau bersama-sama. "Video, pesan seks atau berkirim pesan bisa jadi pilihan," tulis dokumen lagi.
Kondom dan mencuci tangan saat seks menjadi sangat penting daripada sebelumnya, catat memo yang tampaknya telah dihapus, dan kemudian muncul kembali di situs web Dinkes di kemudian hari.
"Pedoman kami diperbarui secara berkala," kata juru bicara Dinkes New York.
Baca Juga: Virus Corona dan Bayi Tabung Alasan Irwansyah Tak Penuhi Panggilan Polisi
Meski sempat menjadi bahan olok-olokan, buktinya, protokol kesehatan terkait seks saat wabah Covid-19 ini mendapat dukungan dari beberapa warga New York.
Salah satunya adalah Brian Magallones, seorang penata rambut asal New York berusia 45 tahun.
"Masturbasi tentu saja hal paling aman yang bisa kamu lakukan. Gak perlu jadi orang pintar. Dan jika dua orang (melakukan seks) tinggal di rumah yang sama, kamu bisa berbagi kuman."
Ia melanjutkan, apa pun yang kamu lakukan dalam lingkup personalmu, seperti masturbasi, adalah urusanmu sendiri. Bagaimana, kamu setuju?
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Dari Melepas Penat Hingga Pemberdayaan UMKM: Inilah Kekuatan Sentra Kuliner!
-
4 Rekomendasi Krim Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Apa Saja Bisnis Putri Tanjung? Rumah Tangganya Dikabarkan Retak
-
Apa Saja Larangan untuk Wanita selama Masa Iddah? Azizah Salsha Diduga Mau Liburan ke Jepang
-
Fesyen Lokal Lawan Gempuran Barang Murah Impor: Bisakah Bertahan?
-
Taqy Malik Anak Siapa? Ramai soal Kasus Bangun Masjid di Tanah Sengketa
-
Transformasi Platform E-Commerce, Belanja Fashion Bakal Lebih Cepat, Mudah, dan Personal
-
Jadwal MotoGP Mandalika 2025, Simak Kejutan dan Dramanya!
-
Link Nonton Live MotoGP Mandalika 2025
-
5 Fakta Menarik Lauterbrunnen Swiss yang Indah, Lokasi El Rumi Lamar Syifa Hadju