Suara.com - Setiap minggunya, episode terbaru drama Korea It's Okay to Not Be Okay selalu ditunggu oleh para penggemar. Tak hanya dari segi cerita dan kemolekan Kim Soo Hyun dan Seo Ye Ji, beberapa detil seperti kostum para aktor dan aktrisnya pun menarik perhatian.
Ternyata, seperti dilansir dari Koreaboo, pemilihan kostum dari drama yang tayang di TVN ini selalu melewati riset terlebih dahulu. Hal ini disampaikan langsung oleh direktur kostum It's Okay to Not Be Okay, Jo Sang Gyeong.
Ia menyebutnya sebagai "default look" atau penampilan standar yang selalu diperhatikan untuk menyampaikan kepribadian dan latar belakang para karakter dalam drama tersebut.
"Pakaian telah dipilih, sehingga pemirsa dapat melirik karakter dan dengan mudah menebak kecenderungan mereka," jelasnya.
Nah, berikut bagaimana Jo Sang Gyeong memilih pakaian para pemain untuk menunjukkan karakter masing-masing dalam drama It's Okay to Not Be Okay.
1. Moon Gang Tae (Kim Soo Hyun)
Untuk karakter Moon Gang Tae, sutradara memfokuskan pakaiannya pada konsep pengabdian.
Karena Moon Gang Tae telah menjalani kehidupan yang cukup berat dan pengorbanan yang telah dilalui untuk menjaga saudara lelakinya, ia tidak terbiasa merawat dirinya sendiri.
Pakaian sederhana dimaksudkan untuk menggambarkan kurangnya perawatan untuk dirinya sendiri.
Baca Juga: 5 Penjual Kocak Indonesia, ada yang seram juga!
Ini terlihat dari default look-nya yang sering mebggunakan kaos melar melar dengan celana korduroi tua. Inilah gambaran kosong dan sederhana.
"Aku bahkan punya kostumnya yang dicuci dan sedikit lapuk sehingga terasa usang juga," kata dia.
2. Moon Sang Tae (Oh Jung Se)
Di sisi lain, karakter Moon Sang Tae berulang kali terlihat mengenakan kaos bergaris. Jo Sang Gyeong mengatakan bahwa ini telah berdasarkan beberapa penelitian menyeluruh.
"Saya melihat ke beberapa seniman yang memiliki spektrum (autisme). Mereka cenderung menggunakan pola berulang dalam karya mereka. Jadi untuk menyampaikan diagnosa karakter, saya memutuskan untuk mendandaninya dengan pola garis yang berulang," jelasnya.
3. Ko Mun Yeong (Seo Ye Ji)
Berita Terkait
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
-
Kiper Muda Rizki Nurfadilah Korban TPPO: Disiksa hingga Disuruh Nipu Orang China
-
10 Mobil Bekas Pilihan Terbaik buat Keluarga: Efisien, Irit dan Nyaman untuk Harian
-
Penyebab Cloudflare Down, Sebabkan Jutaan Website dan AI Lumpuh
-
Format dan Jadwal Babak Play Off Piala Dunia 2026: Adu Nasib Demi Tiket Tersisa
Terkini
-
Era Digital, Kolom Komentar Jadi Panggung Iklan Baru Buat Brand
-
Tips Memilih Cushion yang Tepat untuk Berbagai Warna Kulit
-
Tutorial Makeup Kondangan Simpel, Begini Urutannya untuk Pemula
-
30 Ucapan Selamat Hari Galungan yang Penuh Doa dan Makna
-
5 Rekomendasi Cushion High Coverage yang Bisa Diisi Ulang, Mudah Ditemukan di Minimarket!
-
5 Rekomendasi Lipstik Warna Terracotta untuk Bibir Hitam dan Kulit Sawo Matang
-
Stop Komedo! 7 Bedak Tabur Non-Comedogenic Terbaik yang Bikin Wajah Matte Tahan Lama
-
Kamu Salah Satunya? Ini 3 Zodiak Paling Beruntung pada 19 November 2025
-
Pesona Gunung Bromo: Menggoda Wisatawan untuk Menyaksikan Keindahan Alam
-
Kondangan Siang Bagusnya Pakai Lipstik Warna Apa? Ini 5 Pilihan Murah dan Tahan Lama