Suara.com - Apakah kamu sering merasa kesulitan memilih model dan ukuran jeans. Saat dicoba, ada saja yang bagian celana jeans terasa tidak pas.
Nah, biar tidak bingung terus, merangkum Yukepo.com, berikut beberapa tips memilih jeans sesuatu bentuk badan.
Tubuh tinggi dan kurus
Bagi kamu yang postur tubuhnya tinggi dan kurus, lebih baik pilih celana jeans regular fit. Hindari celana yang panjangnya tanggung seperti boot-cut. Jika lagi ingin terlihat lebih berisi, bisa juga mengenakan high-rise palazzo jeans.
Bokong datar
Banyak orang merasa minder karena merasa punya bokong datar dan ingin memanfaatkan fashion hacks supaya tampak lebih berisi.
Celana jeans dengan ukuran pinggang regular dan bersaku besar bisa membuat tubuh tampak lebih semok. Selain itu, hindari celana high-waist dan low-waist karena memberikan efek sebaliknya.
Tubuh mungil
Kamu yang bertubuh mungil biasanya kesal karena mendapat celana jeans kepanjangan atau bagian pinggulnya kebesaran. Coba atasi dengan memakai celana cropped cuts. Supaya kaki terlihat lebih jenjang, pilih yang modelnya high-waist dan berwarna gelap.
Baca Juga: Mirip Celana Luntur dan Bernoda, Harga Jeans Gucci Ini Capai Belasan Juta
Bokong Besar
Tunjukkan lekuk tubuh tanpa terlihat vulgar dengan mengenakan high-waist flare jeans. Model jeans ini bakal membuat proporsi tubuh lebih seimbang dengan bagian bawah yang agak lebar. Sebagai alternatif, bisa juga memakai boyfriend jeans atau cutbray jeans.
Bertubuh besar
Perempuan bertubuh bongsor kerap merasa kesempitan saat memakai celana jeans yang bahannya agak kaku. Lebih baik pilih bahan lycra karena sangat elastis sehingga lebih nyaman. Biar kaki tampak lebih jenjang dan langsing, warna gelap lebih disarankan.
Pinggul besar
Perempuan dengan pinggul besar juga sering kesulitan memilih celana jeans yang pas. Kadang bagian kaki cukup, tapi pinggulnya kesempitan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
Terkini
-
Resep Es Gabus yang Viral: Jajanan Jadul yang Kembali Hits
-
Ciri-Ciri Cowok Love Bombing, Belajar dari Kisah Cinta Gisella Anastasia
-
Ikrar Pelajar Indonesia Dibaca setelah Apa? Ini Susunan Upacara Bendera 2026
-
5 Sabun Muka Batangan Ampuh Hempas Jerawat, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
Aplikasi Buy Now Paylater Bukan Sekadar Tren Tapi Kebutuhan
-
Apa Saja Bahan Bikin Es Gabus? Viral Pedagang di Kemayoran Disebut Jualan Pakai Spons
-
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
-
5 Rekomendasi Sabun Muka Indomaret untuk Atasi Flek Hitam, Cuman Rp20 Ribuan
-
6 Promo Minyak Goreng Alfamart Penyelamat Dompet, Tropical 1,5L Cuma Rp29.900
-
5 Alasan Kenapa Disebut Es Gabus, Jajanan Milenial Mirip Spons yang Terancam Punah