Suara.com - Seorang driver ojek online atau ojol menjadi viral lantaran mengganti makanan pelanggan. Bahkan Chef Arnold sampai mencari dirinya.
Sementara itu, sebuah makhluk hitam yang nyangkut di rice cooker mmebuat banyak orang kaget. Dua berita tadi merupakan kabar terpopuler di kanal lifestyle Suara.com. Berikut ini kabar terpopuler lainnya.
1. Viral Driver Ojol Ganti Makanan Pelanggan, Sampai Dicari Chef Arnold!
Seorang supir ojek online (ojol) bercerita tentang pengalamannya saat harus mengganti makanan yang kemasannya rusak. Cerita ini ia bagikan melalui akun TikTok @yourdestiny69.
Awalnya ia bercerita mendapatkan pesanan makanan dari aplikasi. Sayangnya saat dalam pengantaran makanan tersebut kemasannya remuk dan rusak. Supir ojol ini mengakui bahwa rusaknya makanan tersebut adalah kesalahannya.
2. Nyangkut di Lubang Rice Cooker, Wujud Makhluk Hitam Ini Bikin Syok Berat
Belum lama ini, publik digegerkan dengan potret tikus tersangkut di tutup rice cooker. Ya, makhluk berbulu hitam ini sukses membuat warganet kehilangan napsu makan.
Potret tikus tersangkut di tutup rice cooker ini, pertama kali diunggah oleh akun jejaring sosial Instagram @parto_sosmed.
Baca Juga: Kelakuan Oknum Selebgram Dibongkar: Kumpul Kebo sampai Buang Kondom di Vila
3. Viral Buat Bubur dari Mi Instan, Warganet Tak Terima dan Tuduh Aliran Sesat
Baik bubur maupun mi memiliki banyak penggemar setianya. Bubur biasanya terbuat dari beras atau sagu yang diolah dengan bumbu tertentu dan disajikan dengan kondimen lain seperti lauk. Tapi bagaimana jadinya jika bubur diolah dan dibuat dari mi?
Akun @d5uh mengunggah sebuah video memasak bubur di TikTok yang viral dan telah dilihat lebih dari 2,1 juta kali. Apa istimewanya? Ternyata bubur bikinannya terbuat dari mi instan!
4. Batal Romantis, Viral Pria Malah Tendang Wajah Istri di Pesta Pernikahan
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026
-
Hoki! Ini 5 Zodiak yang Bakal Kaya Raya sebelum Akhir Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Mudik Gratis Lebaran 2026: Bisa Bareng Indomaret, Bagaimana Caranya?
-
5 Alat Kesehatan untuk Cek Gula Darah dan Kolesterol di Rumah, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu On Cloud untuk Umroh, Nyaman Buat Jalan 25 Ribu Langkah per Hari
-
Cari Cushion untuk Usia 50-an? Ini 5 Pilihan untuk Samarkan Garis Halus dan Kerutan
-
Ibrahim Risyad Larang Istri Jadi IRT, Begini Hukumnya Dalam Islam
-
5 Sampo Non SLS di Bawah Rp50 Ribu, Rahasia Rambut Sehat dan Berkilau